• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Sabtu, 01/11/2025 21:55
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Lampung Bandar Lampung

Resmi Sandang Gelar Dokter, 64 Lulusan Kedokteran Universitas Malahayati Siap Mengabdi

Di awali dengan pelantikan dan pembacaan kode etik

Sri AgustinabySri Agustina
20/05/25 - 17:04
in Bandar Lampung, Humaniora, Lampung
A A
Resmi Sandang Gelar Dokter, 64 Lulusan Kedokteran Universitas Malahayati Siap Mengabdi

Bandar Lampung (Lampost.co)–Sebanyak 64 lulusan Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati (Unmal) Lampung secara resmi menyandang gelar profesi dokter usai mengikuti prosesi pengambilan sumpah dokter di Graha Bintang Malahayati, Selasa, 20 Mei 2025. Mereka siap mengabdi melayani ɓidang kesehatan.

Dekan Fakultas Kedokteran Unmal, Dr. dr. Toni Prasetia, Sp.PD., FINASIM. memimpin  pelantikan sumpah dokter. Turut hadiri sejumlah pejabat universitas, perwakilan Ikatan Dokter Indonesia (IDI), serta tamu undangan dari instansi kesehatan dan pendidikan.

Wakil Rektor I Bidang Akademik, Prof. Dr. Dessy Hermawan, S.Kep., Ns., M.Kes, yang mewakili Rektor Dr. Muhammad Kadafi, SH., MH, menyampaikan harapannya agar para dokter baru dapat bekerja dengan hati dan menjaga integritas dalam menjalankan profesi. “Semoga kehadiran kalian dapat memperkuat layanan kesehatan, khususnya di Provinsi Lampung,” ujarnya.

Baca Juga: Wisuda Universitas Malahayati Periode 38: Pengukuhan Guru Besar dan Pesan Adaptasi di Era Revolusi Industri 5.0

Ia juga menekankan pentingnya etika religius dalam praktik kedokteran. “Dengan menjaga perilaku dan ucapan yang religius, insyaallah kalian akan selamat, tidak hanya di dunia tetapi juga di akhirat,” tambahnya.

Dekan FK Unmal, Dr. dr. Toni Prasetia, Sp.PD., FINASIM, mengungkapkan kebanggaannya atas capaian para lulusan. “Keberhasilan ini adalah buah dari kerja keras dan ketekunan kalian. Jadilah dokter yang menginspirasi dan melayani dengan hati,” pesannya.

Perwakilan IDI Provinsi Lampung, Dr. dr. Fattah Satria Wibawa, Sp.THT-KL, turut memberikan pembekalan mengenai tahap selanjutnya dalam perjalanan profesi dokter, termasuk kegiatan intensif untuk memperoleh Surat Izin Praktik (SIP). Ia juga menekankan pentingnya mengamalkan sumpah dokter dan kode etik kedokteran Indonesia. “Sumpah dan kode etik adalah dua sisi mata uang. Jika hanya salah satu yang dijalankan, maka nilainya hilang,” tegasnya.

Dalam kesempatan ini juga diumumkan enam dokter baru yang meraih nilai tertinggi dalam ujian kompetensi. Untuk CBT (Computer-Based Test) Februari 2025, diraih oleh dr. Soelastika Megarahayu (79,33), dr. Dela Sartika (78), dan dr. Eko M. Atiq Al Haromain (78). Sementara untuk OSCE (Objective Structured Clinical Examination), diraih oleh dr. Muhammad Basith F (87,79), dr. Soelastika Megarahayu (85,16), dan dr. Marina Ayu Ningsri (84,31).

Acara pengambilan sumpah dokter turut dihadiri oleh sejumlah pejabat dan tokoh penting, termasuk perwakilan dari Dinas Kesehatan dan Pendidikan Provinsi serta Kota Bandar Lampung, perwakilan IDI Kota Bandar Lampung, dan para pimpinan rumah sakit mitra Universitas Malahayati.

Tags: Pelantikan dokterUniversitas malahayatiWISUDA
ShareSendShareTweet

Berita Lainnya

Workshop Penggerak Kawasan Gaharu Lampung

Perubahan Sejati Dimulai dari Rumah

byIsnovan Djamaludinand1 others
01/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co)—Tim Gerakan Pembaharu (Gaharu) Lampung memulai penguatan gerakan dengan membangun ekosistem pembaharu yang melibatkan lintas generasi dan lintas...

Workshop Penggerak Kawasan Gaharu Lampung

Workshop Everyone a Changemaker Dorong Kolaborasi Sosial dan Spiritual Hadapi Krisis Lingkungan Lampung

byIsnovan Djamaludinand1 others
01/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co)—Krisis lingkungan dan sosial di Provinsi Lampung terus mengkhawatirkan. Data menunjukkan 68% sumber air warga Kota Metro tercemar...

Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat secara daring membuka Bimbingan Teknis Pertanian Ramah Lingkungan kepada 48 perempuan dari Kabupaten Demak, Kudus, dan Jepara. Kegiatan ini bekerjasama dengan lembaga pemberdayaan masyarakat Inisiatif Bisnis dan Ekonomi Kerakyatan (IBEKA) di Subang, Jawa Barat, Sabtu, 1 November 2025. Dok MPR RI

Pemberdayaan Perempuan di Sektor Pertanian Wujudkan Ketahanan Pangan

byTriyadi Isworo
01/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co) – Pemberdayaan perempuan melalui peningkatan keterampilan sektor pertanian langkah strategis untuk mewujudkan ketahanan pangan yang berkelanjutan. Hal...

Berita Terbaru

Aktivitas di salah satu aplikasi pinjaman online (pinjol). Dok Lampost.co
Ekonomi dan Bisnis

Lonjakan Kasus Kejahatan Keuangan di Lampung, 589 Aduan hingga September 2025

byEffranand1 others
01/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Kejahatan keuangan digital di Lampung terus melonjak seiring meningkatnya kemudahan akses teknologi. Data Otoritas Jasa Keuangan...

Read moreDetails
Penggunaan aplikasi teknologi keuangan (financial technology / fintech) kini makin meluas di masyarakat, salah satunya untuk mendapatkan pinjaman secara online (pinjol). Dok MI

Terlilit Pinjol Akibat Data Pribadi Disalahgunakan Teman

01/11/2025
Workshop Penggerak Kawasan Gaharu Lampung

Perubahan Sejati Dimulai dari Rumah

01/11/2025
Workshop Penggerak Kawasan Gaharu Lampung

Workshop Everyone a Changemaker Dorong Kolaborasi Sosial dan Spiritual Hadapi Krisis Lingkungan Lampung

01/11/2025
Warung Madura menjadi inspirasi toko kelontongan di Bandar Lampung.

Keberadaan Ritel Modern dan Tradisional Perlu Regulasi Jelas

01/11/2025
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.