• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Rabu, 28/01/2026 20:48
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Lampung Bandar Lampung

Siap Penuhi Kebutuhan Tenaga Kerja Jepang

Wandi BarboyUmar RobbanibyWandi BarboyandUmar Robbani
04/12/25 - 19:31
in Bandar Lampung, Pendidikan
A A
Siap Penuhi Kebutuhan Tenaga Kerja Jepang

Wakil Gubernur Lampung Jihan Nurlela saat diwawancarai beberapa waktu lalu. (Foto: Lampost.co/Atika)

Bandar Lampung (Lampost.co): Wakil Gubenur Lampung Jihan Nurlela menyambut baik peluang kerja sama Japan Association for Construction Human Resources (JAC) dalam penyaluran tenaga kerja. Menurutnya, hal itu memperbesar peluang peserta kelas migran vokasi untuk mendapatkan pekerjaan setelah lulus.

 

Jihan mengatakan sektor konstruksi Jepang membuka kuota sekitar 80.000 tenaga kerja untuk Indonesia. Hal itu menjadi kabar gembira khususnya bagi siswa yang mengikuti Kelas Migran Vokasi.

 

Terkait hal itu, pemerintah akan menyiapkan calon tenaga kerja yang sesuai dengan kebutuhan di Jepang. Dengan begitu peluang penyaluran kerja ke Jepang bagi siswa ketika lulus akan semakin besar.

 

“Lampung menyiapkan sebanyak mungkin calon tenaga kerja dengan kualitas dan kualifikasi sesuai standar mereka. Karena itu, hari ini kami mendiskusikan apa saja kebutuhan mereka,” ujarnya saat mengunjungi SMKN 4 Bandar Lampung, Kamis, 4 Desember 2025.

 

Jihan menambahkan kedatangan JAC membuka peluang kerja sama dalam penyaluran tenaga kerja. Selain itu, JAC juga membuka kemungkinan bantuan instrumen dan peralatan untuk pelaksanaan kelas migran vokasi.

 

“JAC membuka peluang kerja sama, termasuk kemungkinan bantuan instrumen dan peralatan untuk sekolah-sekolah vokasi migran,” kata dia.

 

Sebelumnya, perwakilan JAC, Yugo Okamoto, menyampaikan pihaknya tengah mengupayakan agar setiap perusahaan di Jepang dapat memberikan dukungan berupa pendidikan langsung kepada calon pekerja dari Indonesia.

 

“Saya berharap semakin banyak warga negara Indonesia yang berminat bekerja di sektor konstruksi di Jepang. Sehingga dapat memberikan manfaat bagi perusahaan dan masyarakat di Jepang,” ujarnya.

 

Pihaknya berkomitmen untuk mengusahakan agar calon pekerja muda Indonesia dapat memberikan manfaat, baik bagi Indonesia maupun Jepang. Sehingga hubungan kedua negara semakin kuat.

 

“Setelah bekerja di Jepang, para pekerja harapannya dapat kembali ke Indonesia dan memanfaatkan ilmu serta pengalaman yang diperoleh,” katanya.

Tags: japan association for construction human resources (JAC)Kelas Migran Vokasikelas migran vokasi jepangkemampuan bahasa jepangpenyaluran tenaga kerja ke jepangProgram Kelas Migran Vokasisektor konstruksi jepangtenaga kerja jepangwakil gubernur lampung jihan nurlela
ShareSendShareTweet
ADVERTISEMENT

Berita Lainnya

Polisi Beri Penyuluhan Hukum Untuk Cegah Kenakalan Remaja

Polisi Beri Penyuluhan Hukum Untuk Cegah Kenakalan Remaja

byWandi Barboyand1 others
28/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co): Polresta Bandar Lampung menggelar penyuluhan hukum bagi siswa SMA Negeri 13 Bandar Lampung guna mencegah kenakalan remaja....

Kawasan Dinas Sosial Jadi Pilihan Masyarakat Berburu Kuliner

Kawasan Dinas Sosial Jadi Pilihan Masyarakat Berburu Kuliner

byRicky Marly
28/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Suasana ramai terlihat di kawasan kuliner di Jalan Panglima Polim, Gedong Air, Bandar Lampung. Lokasi ini...

Polda Lampung berhasil meringkus tersangka pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang sempat viral di media sosial. Dok Polda

Eks Honorer Bawaslu Bandar Lampung Ditangkap Usai Gasak Motor Kenalan

byTriyadi Isworoand1 others
27/01/2026

​Bandar Lampung (Lampost.co) — Polda Lampung berhasil meringkus tersangka pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang sempat viral di media sosial. Pelaku...

Berita Terbaru

Lampung Resmi Jadi Pusat Singkong Nasional, Perkuat Riset dan Daya Saing Tapioka Global
Tak Berkategori

Lampung Resmi Jadi Pusat Singkong Nasional, Perkuat Riset dan Daya Saing Tapioka Global

byAtika
28/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Provinsi Lampung resmi sebagai lokasi National Cassava Center atau Pusat Singkong Nasional. Penetapan ini menjadi langkah...

Read moreDetails
Patch 1.002 Highguard

Highguard Rilis Patch Pertama 1.002: Fokus Perbaikan Crash dan Stabilitas

28/01/2026
IHSG. Dok/Antara

Inevstor Diminta Tak Panik Usai IHSG Anjlok

28/01/2026
GTA VI versi fisik

GTA VI Rilis Digital Dulu, Kolektor Game Gigit Jari

28/01/2026
Strict Account Settings WhatsApp

WhatsApp Rilis Fitur Strict Account Settings 2026 Cegah Peretasan Canggih

28/01/2026
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.