• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Senin, 26/01/2026 19:48
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Advertorial

Bukan Cuma Lucu, ini 5 Alasan ‘Mertua Ngeri Kali’ Jadi Film Wajib Tonton Bareng Keluarga di Akhir Tahun

Isnovan DjamaludinbyIsnovan Djamaludin
18/12/25 - 21:29
in Advertorial, Hiburan
A A
Adegan MNK1

Tangkapan layar salah satu adegan film Mertua Ngeri Kali. Foto: Istimewa

Bandar Lampung (Lampost.co)—Menutup lembaran tahun 2025, layar lebar Indonesia kedatangan sebuah film yang menghibur dan hangat berjudul Mertua Ngeri Kali. Film drama-komedi dari rumah produksi Im-a-gin-e ini bukan sekadar tontonan biasa, melainkan potret kacau, bising, tapi penuh cinta dari sebuah keluarga besar yang sangat dekat dengan realita penonton.

Poin penting:

  • Debut layar lebar Bunda Corla yang mencuri perhatian.
  • Konflik keluarga yang dekat dengan realitas penonton.
  • Perpaduan komedi dan drama yang menyentuh emosi.

Jika kamu mencari alasan untuk pergi ke bioskop di penghujung tahun ini, berikut adalah alasan mengapa Mertua Ngeri Kali wajib masuk daftar prioritasmu:

  1. Ledakan Komedi dari Debut Layar Lebar Bunda Corla

Inilah momen yang paling dinantikan para “anak-anak Bunda”. Mertua Ngeri Kali menjadi panggung debut bagi ikon media sosial, Bunda Corla. Memerankan karakter Donda, seorang mertua yang cerewet, dominan, dan “tanpa filter”, energi Bunda Corla terasa meledak di setiapadegan.

“Awalnya bingung karena enggak bisa menghafal skrip. Tapi pas syuting kita mengalir saja. Untung semua pemain bisa tahan sama ocehanku,” ujar Bunda Corla  di sela promosi film. Karakter Donda bukan sekadar lucu, melainkan menjadi nyawa yang membuat dinamika rumah tangga dalam film ini terasa hidup.

Baca juga: Lebih dari 100.000 Penonton Sudah Hadapi Bunda Corla di Bioskop, ‘Mertua Ngeri Kali’ Disambut Hangat Penonton Indonesia

 

  1. Konflik ‘Menantu vs Mertua’ yang Sangat Relatable

Film ini membedah hubungan klasik antara Raja (Dimas Anggara) dan Andara (Naysilla Mirdad) dengan sang ibu mertua. Bagi pasangan muda yang sedang berjuang menyeimbangkan karier, ekspektasi keluarga, dan tekanan hidup, film ini akan terasa seperti cermin. Mertua Ngeri Kali dengan jujur memotret bahwa keluarga sering menjadi sumber pusing kepala paling hebat, tapi tetap menjadi satu-satunya tempat pulang paling hangat.

  1. Rollercoaster Emosi: Berangkat Tertawa, Pulang Terharu

Jangan tertipu dengan posternya yang ceria. Meski berbalut komedi gokil khas Bunda Corla, film ini menyimpan kejutan drama yang menyentuh. Penonton seolah mendapat ajakan memahami arti kehilangan, proses saling memaafkan, dan penerimaan antargenerasi.

“Masuk bioskop ekspektasinya ngakak karena Bunda Corla, tapi keluar malah mata basah. Nggak nyangka akting Bunda bisa bikin nangis juga,” ujar seorang penonton pada pemutaran perdana.

Adegan MNK2
Tangkapan layar adegan lainnya dalam film Mertua Ngeri Kali.
Foto: Istimewa
  1. Ensambel Cast Lintas Generasi yang Solid

Kekuatan film ini juga terletak pada chemistry para pemainnya. Selain trio utama, kehadiran Gita Bhebhita, Sophie Navita, Siti Fauziah, Farrell Rafisqy, hingga Bonar Manalu menciptakan suasana keluarga Batak yang autentik, riuh, namun emosional. Kehadiran mereka memastikan setiap sudut cerita terasa padat dan tidak membosankan.

Baca juga: Sold Out di Medan dan Lampung, Film “Mertua Ngeri Kali’ Tambah Layar! Simak 5 Momen Paling ‘Ngeri Kali’ Bunda Corla di Film ‘Mertua Ngeri Kali’

 

  1. Penutup Tahun yang Penuh Makna

Mertua Ngeri Kali adalah pengingat bahwa di tengah kekacauan dunia, keluarga adalah tempat kita saling bertumpu. Film ini mengajak kita tertawa lepas di dalam bioskop, lalu pulang dengan keinginan untuk memeluk anggota keluarga lebih erat.

Saksikan keseruan dan kehangatan Mertua Ngeri Kali yang sedang tayang serentak di seluruh bioskop Indonesia. Ikuti perkembangan terbaru dan konten eksklusif melalui akun Instagram resmi @mertuangerikali.film dan @im_a_gin_e.

 

Tags: Bioskop IndonesiaBunda Corlacerita keluargadrama komediFILMFilm bioskopfilm Indonesiafilm keluargaHIBURANImaginEMertua Ngeri Kalitontonan akhir tahun
ShareSendShareTweet
ADVERTISEMENT

Berita Lainnya

Akar Hotel Lampung mempersembahkan perayaan Imlek spesial bertajuk “Fire Horse Fortune”.

Sambut Imlek 2026, Akar Hotel Lampung Hadirkan Perayaan “Fire Horse Fortune”

byAdi Sunaryo
26/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) - Dalam rangka menyambut Tahun Baru Imlek 2026, Akar Hotel Lampung mempersembahkan perayaan spesial bertajuk “Fire Horse...

BATIQA Hotel Lampung berkolaborasi dengan Agroforestri Institut Teknologi Sumatera (ITERA) menggelar aksi penanaman pohon bertajuk “Satu Kamar Satu Pohon”.

BATIQA Hotel Lampung Berkolaborasi dengan Agroforestri ITERA Gelar Aksi “Satu Kamar Satu Pohon” Peringati Hari Lingkungan Hidup Nasional

byAdi Sunaryo
26/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) - Dalam rangka memperingati Hari Lingkungan Hidup Nasional, BATIQA Hotel Lampung berkolaborasi dengan Agroforestri Institut Teknologi Sumatera...

PT Bukit Asam Tbk (PTBA) memborong enam penghargaan Indonesia Green Awards (IGA) 2026.

Tegaskan Komitmen Berkelanjutan, PTBA Borong Penghargaan Indonesia Green Awards 2026

byAdi Sunaryo
26/01/2026

Jakarta (Lampost.co)- PT Bukit Asam Tbk (PTBA) kembali menegaskan perannya sebagai perusahaan pertambangan yang berkomitmen terhadap keberlanjutan dengan memborong enam...

Berita Terbaru

Warga Sambut Positif Delapan Desa di Jati Agung Bergabung ke Bandar Lampung
Lampung

Warga Sambut Positif Delapan Desa di Jati Agung Bergabung ke Bandar Lampung

byRicky Marlyand1 others
26/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Rencana bergabungnya delapan desa di Kecamatan Jati Agung, Kabupaten Lampung Selatan ke wilayah administratif Kota Bandar...

Read moreDetails
Integrasi Delapan Desa di Jati Agung ke Bandar Lampung Jadi Magnet Baru Investasi Properti

Integrasi Delapan Desa di Jati Agung ke Bandar Lampung Jadi Magnet Baru Investasi Properti

26/01/2026
Delapan Desa di Kecamatan Jati Agung Masuk Kota Bandar Lampung

Delapan Desa di Kecamatan Jati Agung Masuk Kota Bandar Lampung

26/01/2026
Harga komponen PC 2026

Update Harga Komponen PC Januari 2026: Krisis Memori Global Picu Lonjakan Harga RAM Hingga 500 Persen

26/01/2026
Direktur Jenderal Penanggulangan Penyakit Kemenkes, Murti Utami

Serukan Kewaspadaan Rabies, Kemenkes Tekankan Cuci Luka 15 Menit

26/01/2026
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.