• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Kamis, 15/01/2026 01:15
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Olahraga

FORKI Lampung Gelar Gubernur Cup, Ajang Seleksi Kejurnas Karate

Kejurda Gubernur Cup merupakan satu-satunya ajang seleksi resmi FORKI untuk atlet-atlet yang akan bertarung di Kejurnas Karate dan kejuaraan resmi lainnya yang mewakili Lampung.

Isnovan DjamaludinAbdul GafurbyIsnovan DjamaludinandAbdul Gafur
15/01/26 - 00:09
in Olahraga
A A
Kejurda Karate Gubernur Cup V

Pengurus Provinsi (Pengprov) Federasi Olahraga Karate-Do Indonesia (FORKI) Provinsi Lampung akan menggelar Kejuaraan Daerah (Kejurda) Gubernur Cup, 23 sampai 25 Januari 2026. Foto: Dok Istimewa

Bandar Lampung (Lampost.co)—Pengurus Provinsi (Pengprov) Federasi Olahraga Karate-Do Indonesia (FORKI) Provinsi Lampung akan menggelar Kejuaraan Daerah (Kejurda) Gubernur Cup. Kompetisi ini merupakan agenda resmi FORKI untuk seleksi atlet yang akan berlaga di Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Karate.

Poin penting:

  • Kejurda Gubernur Cup sebagai ajang seleksi resmi.
  • Tiga agenda strategis berlangsung bersamaan.
  • Peluang terbuka bagi seluruh karateka Lampung.

Agenda yang akan berlangsung pada 23 sampai 25 Januari 2026 ini, bersamaan dengan Rapat Kerja Daerah (Rakerda) FORKI Lampung dan akreditasi juri/wasit.

Ketua Pelaksana Kegiatan, Ary Meizari Alfian, mengatakan Pengprov FORKI Lampung akan menggelar tiga kegiatan besar sekaligus, yakni Kejurda Gubernur Cup sebagai ajang seleksi atlet yang akan berlaga di Kejurnas Karate, Rakerda sebagai ajang evaluasi dan perumusan agenda organisasi, dan akreditasi juri/wasit.

“Tiga agenda ini penting karena menyangkut keberlangsungan regenerasi atlet, keberlanjutan pembinaan, dan perjalanan organisasi. Sehingga akan kami lakukan bersamaan,” ujar Bendahara FORKI Lampung ini.

Untuk Kejurda Gubernur Cup, ujarnya, merupakan ajang untuk seleksi atlet FORKI Lampung. Hasilnya akan mewakili Lampung di Kejurnas Karate. Di sisi lain, ini juga ajang untuk terus memperbarui database atlet karate yang harus terus regenerasi.

“Atlet-atlet karate saat ini potensinya sangat besar, sehingga perlu wadah resmi untuk memperbarui database dan memberi peluang atlet-atlet muda agak muncul ke permukaan. Ini kesempatan bagi semua karateka untuk tampil. Jadi kami mengajak semua karateka untuk ikut kejuaraan ini,” ujarnya.

Upaya Percepatan

Ketua Umum FORKI Lampung, Taren Sembiring, mengatakan tiga agenda FORKI Lampung yang akan berlangsung bersamaan itu merupakan upaya mempercepat pembinaan, menyelaraskan langkah jalannya organisasi, dan penambahan juri/wasit yang terakreditasi.

“Kejurda Gubernur Cup merupakan satu-satunya ajang seleksi resmi FORKI untuk atlet-atlet yang akan bertarung di Kejurnas Karate dan kejuaraan resmi lainnya yang mewakili Lampung. Kami memberikan kesempatan yang sama bagi semua atlet karate Lampung untuk tampil dan menunjukkan kualitasnya,” ujar Taren Sembiring.

Menurut Taren, apa pun hasil Kejurda Gubernur Cup itulah nanti yang akan mewakili Lampung di Kejurnas Karate. Sehingga semua atlet karate kami minta menyiapkan diri dan mengikuti Kejurda Gubernur Cup.

“FORKI Lampung berkomitmen memberikan kesempatan yang sama bagi semua karateka Lampung untuk tampil di tingkat nasional melalui seleksi di kejurda ini. Seluruh perguruan dan Pengcab FORKI kabupaten/kota harus memanfaatkan kesempatan ini dengan mengirim karateka-karateka terbaiknya untuk mengikuti Kejurda Gubernur Cup ini,” ujarnya.

Tags: Bela DiriFORKI LampungGubernur Cup LampungKarateKarate LampungKejurda Karatekejurnas karateOLAHRAGAolahraga lampungPembinaan AtletRakerda FORKIRegenerasi AtletSeleksi AtletWasit Karate
ShareSendShareTweet

Berita Lainnya

selebrasi semenyo

City Menang 2-0 atas Newcastle di Leg Pertama Semifinal Carabao Cup

byIsnovan Djamaludinand1 others
15/01/2026

Jakarta (Lampost.co)—Manchester City membuka peluang besar melaju ke final Piala Liga Inggris (Carabao Cup) 2025/2026 setelah meraih kemenangan 2-0 atas...

08OLAHRAGA-FB-15JAN

MU Tunjuk Michael Carrick Jadi Pelatih Sementara

byIsnovan Djamaludinand1 others
15/01/2026

Jakarta (Lampost.co)—Manchester United akhirnya resmi menunjuk Michael Carrick sebagai pelatih tim utama hingga akhir musim 2025/2026. Poin penting: MU menunjuk...

Bidik Medali di PON Beladiri II, KONI Lampung Seleksi Ketat Atlet

Bidik Medali di PON Beladiri II, KONI Lampung Seleksi Ketat Atlet

byRicky Marlyand1 others
14/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) — Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Provinsi Lampung mulai mematangkan persiapan menjelang perhelatan Pekan Olahraga Nasional (PON)...

Berita Terbaru

selebrasi semenyo
Bola

City Menang 2-0 atas Newcastle di Leg Pertama Semifinal Carabao Cup

byIsnovan Djamaludinand1 others
15/01/2026

Jakarta (Lampost.co)—Manchester City membuka peluang besar melaju ke final Piala Liga Inggris (Carabao Cup) 2025/2026 setelah meraih kemenangan 2-0 atas...

Read moreDetails
08OLAHRAGA-FB-15JAN

MU Tunjuk Michael Carrick Jadi Pelatih Sementara

15/01/2026
Kejurda Karate Gubernur Cup V

FORKI Lampung Gelar Gubernur Cup, Ajang Seleksi Kejurnas Karate

15/01/2026
Kejaksaan Tinggi (Kejati) Lampung resmi melimpahkan berkas perkara Dendi Ramadhona beserta lima tersangka lain kepada Kejaksaan Negeri (Kejari) Pesawaran, Rabu malam, 14 Januari 2026. Dok

Segera Sidang, Kejati Lampung Limpahkan Dendi Ramadhona kepada Kejari Pesawaran

15/01/2026
Sinergi Pemprov Lampung–BPKP Jadi Kunci Percepat Pembangunan

Sinergi Pemprov Lampung–BPKP Jadi Kunci Percepat Pembangunan

14/01/2026
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.