• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Selasa, 20/01/2026 10:25
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Cuaca

Cuaca Ekstrem Diprediksi Terjadi Selama Arus Mudik Nataru

Ada peningkatan curah hujan, sehingga peluang terjadi cuaca ekstrem.

Sri AgustinaUmar RobbanibySri AgustinaandUmar Robbani
23/12/24 - 00:41
in Cuaca, Lampung, Lampung Timur, Lampung Utara
A A
cuaca ekstrem

Ilustrasi cuaca ekstrem. (Foto: Dok. MI)

ndar Lampung (Lampost.co)—Cuaca ekstrem selama masa libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) masih terjadi di wilayah Lampung. BMKG meminta masyarakat untuk tetap menjaga kewaspadaan.

Kasie Data Informasi, Stasiun Meteorologi Kelas I Raden Inten II, Rudi Harianto mengungkapkan, peningkatan curah hujan akan terus terjadi. Atas prakiraan itu, dia menyebut ada potensi terjadi cuaca ekstrem pada masa Nataru atau akhir tahun ini.

“Kami prakirakan ada peningkatan curah hujan, sehingga peluang terjadi cuaca ekstrem sangat mungkin bisa terjadi,” ungkapnya Minggu, 22 Desember 2024.

Baca Juga: Cuaca Penyeberangan Merak-Bakauheni Aman, Waspadai Potensi Hujan Dini Hari 

BMKG juga telah merilis prediksi cuaca ekstrem akan terjadi pada 22-24 Desember. Dalam 3 hari ke depan, perkiraan akan terjadi hujan deras serta petir dan angin kencang terjadi hampir di seluruh wilayah Lampung.

Tidak hanya itu, BMKG juga telah mengeluarkan peringatan gelombang tinggi perairan selat sunda dan pesisir barat Lampung. Di 2 wilayah itu, gelombang air laut setinggi 2,5 – 4 meter prediksi terjadi selama 23-26b Desember pada pukul 07.00 WIB.

Dia menambahkan, saat ini wilayah Lampung sedang mengalami fenomena superimpose yang terjadi akibat beberapa fenomena yang saling berinteraksi, salah satunya La Nina melemah. La Nina lemah menyebabkan peningkatan curah hujan secara signifikan di wilayah Lampung.

“Intensitas hujan perkiraannya lebih tinggi hingga 10-20% dari normalnya,” jelasnya.

Kemudian terjadi juga fenomena Munson Asia. Fenomena ini memperkuat musim hujan dengan membawa lebih banyak uap air yang memicu pembentukan awan hujan di wilayah Lampung

Lalu terjadinya gelombang Madden Julian Oscillation (MJO) yang aktif menambah kekuatan hujan dengan pembentukan awan-awan hujan yang lebih lebat.

“Selain itu ada juga Bibit Siklon 91S, fenomena ini menambah potensi cuaca ekstrem dengan angin kencang dan gelombang tinggi yang mengancam keselamatan di laut dan aktivitas pesisir,” kata Rudi.

Terkait hal itu, pihaknya mengimbau masyarakat yang tinggal di wilayah rawan bencana banjir, banjir bandang, dan tanah longsor agar dapat meningkatkan kewaspadaan dalam 3 hari ke depan, terutama dengan hujan lebat yang perkiraannya akan lebih intens terjadi.

Waspadai angin kencang dan gelombang laut tinggi yang dapat mengganggu kegiatan di pesisir dan penyebrangan. Segera siapkan langkah-langkah mitigasi bencana dan pastikan jalur evakuasi aman.

“Ikuti terus informasi terbaru cuaca ekstrem ini dari BMKG dan selalu prioritaskan keselamatan,” pungkasnya.

Tags: BMKGCuaca di Lampungcuaca ekstremNATARU
ShareSendShareTweet
ADVERTISEMENT

Berita Lainnya

Nampak cuaca Kota Bandar Lampung cerah berawan. Namun BMKG Provinsi Lampung tetap mengingatkan tetap waspada potensi hujan. (Foto: Lampost.co / Triyadi Isworo)

Selasa, 20 Januari 2026, Lampung Cerah Berawan Waspada Hujan

byTriyadi Isworo
20/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Provinsi Lampung menyampaikan prakiraan cuaca harian. Selasa, 20 Januari 2026,...

Direktorat Reserse Narkoba Polda Lampung berhasil menggagalkan upaya penyelundupan narkotika jenis sabu seberat 10,63 kilogram. Dok Polda

Polda Lampung Amankan 10 Kg Sabu Asal Aceh Dikamuflasekan dengan Durian

byTriyadi Isworoand1 others
19/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) — Direktorat Reserse Narkoba Polda Lampung berhasil menggagalkan upaya penyelundupan narkotika jenis sabu seberat 10,63 kilogram. Barang...

masyarakat dihimbau untuk menjaga kebersihan lingkungan masing-masing agar tidak terdampak genangan atau banjir.

BPBD Bandar Lampung Siagakan Satgas Khusus 24 Jam

byDelima Napitupuluand1 others
19/01/2026

Bandar Lampung (lampost.co)--Pemkot Bandar Lampung akhirnya mengambil tindakan ekstrem untuk memutus rantai banjir tahunan yang kerap merendam wilayah Tapis Berseri....

Berita Terbaru

Michael Carrick resmi diperkenalkan sebagai pelatih sementara Manchester United pada Rabu (14/1/2026). Foto: ANTARA/Manutd.com
Bola

Ini Standar Baru Manchester United Asuhan Pelatih Michael Carrick

byEffran
20/01/2026

Manchester (Lampost.co) -- Michael Carrick meminta performa gemilang Manchester United melawan Manchester City jadi acuan baru penampilan tim. Setelah menang...

Read moreDetails
Samsung Galaxy A57 5G Samsung Galaxy A57 2026. Dok Samsung

Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A57 2026 Menggoda

20/01/2026
Galaxy A17. Dok Samsung

Rekomendasi 12 HP Rp 2 Jutaan Terbaik Awal 2026

20/01/2026
Infinix Note 40 Pro

Harga dan Spesifikasi Infinix Note 40 Pro, HP Rp 3 Jutaan Rasa Flagship Pilihan 2026

20/01/2026
Michael Carrick resmi diperkenalkan sebagai pelatih sementara Manchester United pada Rabu (14/1/2026). Foto: ANTARA/Manutd.com

Michael Carrick Langsung Digadang Permanen Latih Manchester United, Roy Keane Langsung Menyentil

20/01/2026
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.