• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Selasa, 13/01/2026 20:08
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Ekonomi dan Bisnis

Pemerintah Genjot Konsumsi Ramadan 2025, Gelar Program Diskon Belanja Nasional  

Program diskon belanja nasional itu untuk meningkatkan daya beli masyarakat sepanjang bulan suci Ramadan.  

EffranbyEffran
03/03/25 - 04:39
in Ekonomi dan Bisnis
A A
Dinas Pangan Kota Bandar Lampung melakukan sidak ke pasar ritel modern dalam rangka menjaga keamanan pangan selama moment Nataru. Lampost.co/Umar Robbani

Dinas Pangan Kota Bandar Lampung melakukan sidak ke pasar ritel modern dalam rangka menjaga keamanan pangan selama moment Nataru. Lampost.co/Umar Robbani

Jakarta (Lampost.co) – Pemerintah terus mendorong konsumsi masyarakat selama Ramadan 2025 dengan menghadirkan berbagai program diskon belanja nasional.

Salah satu inisiatif itu melalui program “Friday Mubarak”, bersama Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (APRINDO). Program diskon belanja nasional itu untuk meningkatkan daya beli masyarakat sepanjang bulan suci Ramadan.

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto, mengungkapkan program itu akan berlangsung hingga 30 Maret 2025, dengan target transaksi mencapai Rp75 triliun.

“Setiap Jumat akan ada lebih banyak promosi dan diskon menarik yang bisa masyarakat manfaatkan,” ujar Airlangga.

Pemerintah berupaya mempertahankan tren pertumbuhan ekonomi yang positif setelah pada 2024 ekonomi Indonesia tumbuh 5,03%. Hal itu seiring konsumsi rumah tangga menyumbang 54,04% terhadap PDB nasional.

Berdasarkan survei konsumen Bank Indonesia pada Januari 2025 juga menunjukkan Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) berada di level optimis 127,2. Hal itu menandakan kepercayaan masyarakat terhadap kondisi ekonomi tetap kuat.

Stimulus Ekonomi saat Ramadan

Untuk menjaga momentum tersebut, Pemerintah menghadirkan berbagai stimulus selama Ramadan, Lebaran, dan perayaan Nyepi 2025, di antaranya:

  1.  Diskon tiket pesawat lebih dari 10% untuk penerbangan domestik selama dua minggu
  2.  Diskon tarif tol hingga 20%
  3.  Program pariwisata mudik Lebaran
  4.  Mudik gratis bersama 74 BUMN kolaborator
  5.  Tiket gratis angkutan laut Lebaran 2025
  6.  Operasi Pasar (OP) untuk stabilisasi harga bahan pokok

Airlangga juga mengusulkan agar program belanja nasional tidak hanya berlangsung selama Ramadan dengan perpanjangan hingga musim back to school setelah April 2025.

“Saya titip, setelah April hingga Desember harus ada satu season lagi agar bisa mendongkrak penjualan. Kami juga berkoordinasi dengan Badan Pangan dan kondisi suplai pangan di berbagai daerah relatif aman dengan rata-rata diskon mencapai 30-50%,” kata dia.

Diskon Ramadan di Seluruh Indonesia

Selain program Friday Mubarak dari APRINDO, beberapa program belanja nasional lain juga akan berlangsung untuk meramaikan Ramadan, antara lain:

  • BINA Lebaran – Program dari Himpunan Peritel & Penyewa Pusat Perbelanjaan Indonesia (HIPPINDO)
  • Pasar Kreatif Ramadan – Diselenggarakan oleh Pemprov DKI Jakarta
  • Bazar Ramadan & Ramadan Sale – Diadakan oleh Indonesian E-commerce Association (IdEA)

Pemerintah memastikan stok bahan pangan mencukupi dan harga tetap stabil di berbagai daerah, seperti Sumatera Utara, Lampung, Jawa Tengah, NTB, dan Maluku Utara.

Dalam temu wicara dengan pengusaha ritel dari berbagai provinsi, Menko Airlangga mengecek langsung kesiapan stok bahan pokok menjelang Ramadan.

Berbagai program itu bisa membuat daya beli masyarakat tetap terjaga. Bahkan, sektor ritel dan ekonomi nasional semakin tumbuh selama Ramadan dan Lebaran 2025.

Tags: Bazar Ramadan JakartaDiskon belanja Ramadan 2025Diskon tiket pesawat LebaranProgram Friday MubarakProgram mudik gratis 2025Promo belanja Ramadan terbaruPromo ritel nasional 2025Stimulus ekonomi Ramadan 2025Strategi pemerintah genjot konsumsi
ShareSendShareTweet

Berita Lainnya

Sri Mulyani Masuk Dewan Gates Foundation.

Sri Mulyani Resmi Jadi Dewan Direksi Gates Foundation Milik Bill Gates

byNur
13/01/2026

Jakarta (Lampost.co)--- Mantan Menteri Keuangan Republik Indonesia Sri Mulyani Indrawati resmi bergabung sebagai anggota Dewan Direksi Gates Foundation. Lembaga filantropi...

Green SM Siap Masuk Lampung, Target Launching Ramadan dengan 400 Taksi Listrik

Green SM Siap Masuk Lampung, Target Launching Ramadan dengan 400 Taksi Listrik

byRicky Marlyand1 others
13/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Perusahaan taksi listrik Green SM Indonesia bersiap memperluas jangkauan layanannya ke Provinsi Lampung. Kota Bandar Lampung...

penutupan emersia wedding expo 11

Emersia Wedding Expo 11 Catat Transaksi Rp2,3 Miliar, Antusiasme Pengunjung Tinggi

byIsnovan Djamaludin
13/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co)—Emersia Wedding Expo ke-11 yang diselenggarakan Emersia Hotel & Resort Lampung resmi berakhir pada Minggu (11/1/2026) dengan torehan...

Berita Terbaru

Astra rumah batik1
Advertorial

Astra Perkuat Aktivitas Membatik Berbasis Komunitas di Desa Sejahtera Astra Singkawang

byIsnovan Djamaludin
13/01/2026

Singkawang (Lampost.co)—Astra melalui program Desa Sejahtera Astra terus memperkuat aktivitas membatik sebagai sumber penghidupan masyarakat desa. Penguatan dilakukan melalui pendekatan...

Read moreDetails
Asus Dual RTX 5050 OC

Review Asus Dual RTX 5050 OC, DLSS 4 Jadi Andalan

13/01/2026
Pandji Pragiwaksono

DPR Tegaskan Kritik Pandji Pragiwaksono Dilindungi KUHP Baru

13/01/2026
Sri Mulyani Masuk Dewan Gates Foundation.

Sri Mulyani Resmi Jadi Dewan Direksi Gates Foundation Milik Bill Gates

13/01/2026
logo bundesliga

Klasemen Liga Jerman, Bayern Muenchen Perlebar Jarak dengan Dortmund

13/01/2026
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.