Bawa Bukti Chat, Hasnaeni ‘Wanita Emas’ Ajukan PK Kedua Kasus Korupsi Waskita Beton
Jakarta (Lampost.co)--– Terpidana kasus korupsi dana PT Waskita Beton Precast Tbk, Hasnaeni Moein alias Wanita Emas, kembali menempuh upaya hukum...
“Belum ada pembuktian yang menunjukkan adanya kesalahan dari Ibu Ratna,” ujar Atiqah di Mabes Polri pada Selasa, 24 Desember 2024 malam.
Baca juga: 9 Rekomendasi Film Untuk Pasutri dengan Banyak Adegan Vulgar
Atiqah, yang juga terkenal sebagai seorang aktris, mengakui bahwa situasi ini menjadi beban tersendiri bagi keluarganya. Selain menghadapi proses hukum, ia juga harus memberikan perhatian lebih kepada kakaknya. Yakni Iqbal Alhady, yang mengidap skizofrenia.
“Jujur, saya merasa lelah, tapi ini adalah tanggung jawab saya. Terutama karena kakak saya membutuhkan perhatian khusus,” ungkap Atiqah.
Dalam pandangan Atiqah, masalah ini seharusnya bisa terselesaikan secara kekeluargaan. Ia menyayangkan langkah hukum yang Husin Kamal ambil dan berharap ada itikad baik dari semua pihak. Yakni untuk menyelesaikan konflik dengan cara yang lebih bijak.
“Kami berharap ada upaya untuk duduk bersama dan menyelesaikan ini secara kekeluargaan. Bagaimanapun, konflik ini menyangkut harga diri keluarga,” tegasnya.
Atiqah juga membantah tuduhan bahwa keluarganya berupaya menguasai harta milik Iqbal. Ia menjelaskan bahwa keluarga bahkan turut berkontribusi dalam menjaga aset-aset tersebut.
“Kami tidak berniat mengambil harta kakak kami. Sebaliknya, kami berusaha membantu mempertahankan aset itu. Banyak biaya yang harus kami tanggung untuk merawatnya,” jelas Atiqah.
Meski kecewa dengan langkah yang Husin Kamal ambil, Atiqah tetap menganggapnya sebagai bagian dari keluarga. Ia berharap Husin dan anggota keluarga lainnya dapat menunjukkan sikap yang lebih manusiawi dan sopan dalam menyelesaikan persoalan ini.
“Damai bisa tercapai jika semua pihak menunjukkan itikad baik dan menggunakan cara-cara yang sopan. Jangan hanya datang meminta daftar aset tanpa menawarkan solusi,” pungkas Atiqah.
Sebagai informasi, laporan yang diajukan oleh Husin Kamal terkait dugaan penggelapan warisan telah resmi terdaftar di Bareskrim Polri sejak 16 Oktober 2024
Jakarta (Lampost.co)--– Terpidana kasus korupsi dana PT Waskita Beton Precast Tbk, Hasnaeni Moein alias Wanita Emas, kembali menempuh upaya hukum...
Bandar Lampung (Lampost.co) -- Penyidik Tindak Pidana Khusus (Pidsus) Kejaksaan Tinggi (Kejati) Lampung memeriksa Anggota DPR RI, Zulkifli Anwar, Rabu,...
Jakarta (lampost.co)--Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri mempublikasikan temuan terkait puluhan grup percakapan daring yang diduga aktif menyebarkan paham ekstrem...
Bandar Lampung (Lampost.co) – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyampaikan prakiraan cuaca harian. Kamis, 8 Januari 2026, cuaca Provinsi...
Read moreDetailsAffiliated with:
![]()
Alamat
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan
Email
redaksi@lampost.co
Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)
Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.