• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Rabu, 19/11/2025 13:15
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Humaniora

Libatkan Disabilitas dalam Pembangunan

Pemerintah Provinsi Lampung terus berkomitmen mewujudkan ruang adil dan setara bagi seluruh masyarakat. Apalagi bagi masyarakat yang memiliki kebutuhan khusus atau disabilitas terlibat aktif dalam proses pembangunan.

Triyadi IsworobyTriyadi Isworo
15/11/25 - 18:00
in Humaniora, Lampung
A A
Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Lampung Purnama Wulan Sari Mirza selaku Pengarah PKDL memberikan selamat kepada pengurus Persatuan Komunitas Disabilitas Provinsi Lampung (PKDL) masa bakti 2025-2030 di Gedung Pusiban, Komplek Kantor Gubernur Lampung, Jumat (14/11/2025). Dok ADPIM

Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Lampung Purnama Wulan Sari Mirza selaku Pengarah PKDL memberikan selamat kepada pengurus Persatuan Komunitas Disabilitas Provinsi Lampung (PKDL) masa bakti 2025-2030 di Gedung Pusiban, Komplek Kantor Gubernur Lampung, Jumat (14/11/2025). Dok ADPIM

Bandar Lampung (Lampost.co) – Pemerintah Provinsi Lampung terus berkomitmen mewujudkan ruang adil dan setara bagi seluruh masyarakat. Apalagi bagi masyarakat yang memiliki kebutuhan khusus atau disabilitas terlibat aktif dalam proses pembangunan.

Hal tersebut tersampaikan oleh Gubernur Lampung, Rahmat Mirzani Djausal saat Persatuan Komunitas Disabilitas Provinsi Lampung (PKDL) 2025-2030. Kegiatan itu tergelar di Gedung Pusiban, Komplek Kantor Gubernur Lampung, Jumat, 14 November 2025.

Selanjutnya Mirza mengatakan penyandang disabilitas merupakan bagian tak terpisahkan dari rakyat Lampung. Dan harus memperoleh hak yang sama sebagaimana warga lainnya. “Mereka bukan hanya bagian dari keluarga besar masyarakat, tetapi juga potensi besar yang bisa membawa perubahan positif,” ujar Mirza.

Lalu ia mendorong PKDL untuk terus mengidentifikasi peluang akses yang dapat diperkuat. Sehingga penyandang disabilitas memiliki kesempatan yang sama dalam berbagai bidang. Salah satu langkah nyata yang telah berjalan adalah program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang membuka peluang kerja bagi tenaga disabilitas.

Kemudian Mirza turut menyoroti keberadaan dapur SPPG Lampung menjadi provinsi pertama se Indonesia yang mempekerjakan penyandang disabilitas. “Dapur SPPG pertama di Indonesia yang menyerap tenaga kerja disabilitas itu ada di Lampung tepatnya di Kota Metro,” ujarnya.

Lalu Mirza menyampaikan Pemerintah Provinsi Lampung akan terus mengembangkan potensi saudara-saudara disabilitas. Ini melalui peningkatan akses pendidikan, pelatihan keterampilan, program kewirausahaan. Hingga penyediaan fasilitas publik yang mudah terakses.

Kemudian ia menegaskan bahwa dukungan pemerintah akan selalu hadir. Apalagi untuk memastikan penyandang disabilitas dapat mandiri dan aktif berkontribusi.

“Pemerintah Provinsi Lampung akan selalu mendukung dan mengembangkan potensi kalian. Ketika komunitas disabilitas maju, masyarakat Lampung pun maju bersama,” tegasnya.

Nafas Pembangunan

Sementara itu, Ketua Umum PKDL Jihan Nurlela menegaskan bahwa teman-teman penyandang disabilitas adalah bagian dari semangat pembangunan Provinsi Lampung. “Mereka adalah bagian dari nafas pembangunan yang kita jalani bersama. Teman-teman penyandang disabilitas juga adalah bagian dari proses pembangunan daerah kita,” ujar Jihan.

Kemudian Jihan menekankan bahwa penyandang disabilitas memiliki potensi yang luar biasa. “Mereka memiliki bakat dan tekad yang kuat. Apa yang mereka butuhkan hanyalah akses yang sama, kesempatan yang setara pada lingkungan yang ramah dan terbuka,” ujarnya.

Menurutnya, kesempatan yang sama ini penting untuk memungkinkan mereka berkontribusi dalam membangun Provinsi Lampung dan negeri ini. “Kami tidak ingin membangun Lampung tanpa teman-teman disabilitas. Mereka adalah kekuatan yang luar biasa,” katanya.

Tags: AdilDISABILITASGedung PusibanGUBERNUR LAMPUNGJihan Nurlelakebutuhan khususKetua Tim Penggerak PKK Provinsi LampungKomplek Kantor Gubernur LampungLAMPUNGmasyarakatPEMBANGUNANpemerintah provinsi lampungPengarah PKDL.Persatuan Komunitas Disabilitas Provinsi LampungPKDLPurnama Wulan Sari MirzaRahmat Mirzani DjausalsetaraWakil Gubernur Lampung
ShareSendShareTweet

Berita Lainnya

Way Kanan Teacher Summit 2025

Way Kanan Gelar “Teacher Summit 2025” untuk Tingkatkan Kompetensi Guru dan Dorong Kenaikan IPM

byAdi Sunaryo
19/11/2025

Way Kanan (Lampost.co): Pemerintah Kabupaten Way Kanan bersama Lampung Post menggelar seminar pendidikan bertajuk “Way Kanan Teacher Summit 2025” dalam...

Pencuri Motor dan Dua Penadahnya Ditangkap di Tanggamus

Pencuri Motor dan Dua Penadahnya Ditangkap di Tanggamus

byWandi Barboyand1 others
19/11/2025

Talangpadang (Lampost.co) : Polsek Talangpadang menangkap seorang pelaku pencurian sepeda motor dan dua handphone, serta dua penadah hasil kejahatan tersebut....

Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat, Akhmad Munir,

PWI–Dewan Pers Perkuat Sinergi untuk Sukseskan HPN 2026

byDelima Napitupulu
19/11/2025

Jakarta (lampost.co) —  Ketua Umum Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat, Akhmad Munir, mengajak Dewan Pers dan seluruh konstituennya untuk memperkuat...

Berita Terbaru

Way Kanan Teacher Summit 2025
Humaniora

Way Kanan Gelar “Teacher Summit 2025” untuk Tingkatkan Kompetensi Guru dan Dorong Kenaikan IPM

byAdi Sunaryo
19/11/2025

Way Kanan (Lampost.co): Pemerintah Kabupaten Way Kanan bersama Lampung Post menggelar seminar pendidikan bertajuk “Way Kanan Teacher Summit 2025” dalam...

Read moreDetails
Pabrik pengolahan kopi PTPN I.

PTPN I Perkuat Komoditas Kopi, Dua Pabrik Teh Resmi Dikonversi

19/11/2025
film mengejar restu

Film Mengejar Restu Hadirkan Potret Perempuan Tangguh dan Konflik Keluarga yang Mengharukan

19/11/2025
Nikita mirzani dan Reza Gladys

Saling Gugat Ratusan Miliar, Nikita Mirzani dan Reza Gladys Dijadwalkan Bertemu dalam Mediasi Penting

19/11/2025
Pencuri Motor dan Dua Penadahnya Ditangkap di Tanggamus

Pencuri Motor dan Dua Penadahnya Ditangkap di Tanggamus

19/11/2025
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.