• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Sabtu, 01/11/2025 01:48
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Lamban Pilkada

Ini Visi Misi Arinal-Sutono dan Mirza-Jihan di Pilkada Lampung

KPU Provinsi Lampung telah menetapkan pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Lampung. Mereka ialah Arinal Djunaidi - Sutono untuk nomor urut 1 (satu). Sementara Rahmat Mirzani Djausal - Jihan Nurlela nomor urut 2 (dua).

Triyadi IsworobyTriyadi Isworo
27/09/24 - 20:58
in Lamban Pilkada, Lampung, Pemilu, Politik
A A
Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Lampung, Arinal Djunaidi - Sutono dan Rahmat Mirzani Djausal - Jihan Nurlela. Dok KPU Lampung

Pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Lampung, Arinal Djunaidi - Sutono dan Rahmat Mirzani Djausal - Jihan Nurlela. Dok KPU Lampung

Bandar Lampung (Lampost.co) — Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Lampung telah menetapkan pasangan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur Lampung. Mereka ialah Arinal Djunaidi – Sutono untuk nomor urut 1 (satu). Sementara Rahmat Mirzani Djausal – Jihan Nurlela nomor urut 2 (dua).

 

Sementara penetapan dan pengundian nomor urut tersebut tergelar pada Hotel Novotel Bandar Lampung, Senin, 23 September 2024 kemarin. Rapat pleno terbuka tersebut tertuang dalam Keputusan KPU Lampung Nomor 285 Tahun 2024 tentang penetapan pasangan calon. Kemudian juga tertuang dalam Pengumuman KPU Lampung Nomor 866/PL.02.3-PU/18/2024 tentang nomor urut pasangan calon.

 

Selanjutnya putra-putri terbaik Bumi Ruwai Jurai tersebut akan berlaga pada pesta demokrasi pemilihan kepala daerah (pilkada) serentak pada 27 November 2024. Masyarakat sebagai pemilih bisa menyalurkan hak politiknya pada bilik suara TPS setempat. Untuk mengetahui lebih lanjut mengenai pasangan calon tersebut, mengutip infopemilu.kpu.go.id. Berikut visi-misi kedua pasangan calon tersebut.

 

Pasangan Nomor Urut 1 Ir. Arinal Djunaidi – Ir. H. Sutono, M.M.

(PDI Perjuangan)

 

Visi: 

“Membangun Masyarakat Adil Makmur, Lestari, dan Berkeadaban.”

 

Misi:

  1. Meningkatkan pembangunan manusia yang produktif, berkualitas, dan berkepribadian untuk siap kerja dan siap merintis usaha sendiri;
  2. Memastikan akses kesehatan untuk rakyat guna menciptakan manusia Indonesia yangs sehat jasmani dan rohani; 
  3. Mewujudkan keadilan sosial melalui kebijakan yang memperkuat kapasitas ekonomi rakyat. Termasuk kapasitas produksi pangan oleh petani dan nelayan. Serta mendukung kegiatan ekonomi skala kecil menengah yang inklusif dan kreatif;
  4. Membangun kemandirian ekonomi daerah berbasis potensi sumber daya lokal; 
  5. Setia pada amanat penderitaan rakyat (Ampera), Pancasila, UUD 1945, menjunjung tinggi hukum demi menjamin hak-hak rakyat. Serta menjalankan tata pemerintahan daerah yang bebas dari korupsi dan berkeadaban;
  6. Memajukan kebudayaan setempat (daerah) dalam semangat kebhinekaan dan toleransi. Serta menjaga kelestarian lingkungan hidup warisan leluhur bangsa Indonesia.

 

Pasangan Nomor Urut 2 Rahmat Mirzani Djausal, S.T., M.M. – dr. Jihan Nurlela, M.M.

(Partai Gerindra, PKB, Golkar, NasDem, PAN, PKS, Demokrat, PSI dan Partai Buruh)

 

Visi:

“Bersama Lampung Maju Menuju Indonesia Emas”

 

Misi:

  1. Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Yang Inklusif, Mandiri, dan Inovatif 
  2. Memperkuat Sumber Daya Manusia Yang Unggul dan Produktif 
  3. Meningkatkan Kehidupan Masyarakat Beradab, Berkeadilan, dan Berkelanjutan
Tags: Arinal DjunaidiBAWASLUcalonGubernurJihan NurlelaKPULAMPUNGmisiPILKADARahmat Mirzani DjausalSutonovisiWakil Gubernur
ShareSendShareTweet

Berita Lainnya

Dorong Kolaborasi Demi Suksesnya Sensus Ekonomi 2026 di Lampung

Dorong Kolaborasi Demi Suksesnya Sensus Ekonomi 2026 di Lampung

byRicky Marlyand1 others
31/10/2025

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Pengamat Ekonomi Universitas Lampung (Unila), Marselina Djayasinga, menilai pelaksanaan Sensus Ekonomi 2026 menjadi momentum strategis untuk...

BPS Lampung: Data Akurat Jadi Kunci Arah Pembangunan

BPS Lampung: Data Akurat Jadi Kunci Arah Pembangunan

byRicky Marlyand1 others
31/10/2025

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Lampung, Ahmadriswan Nasution, menegaskan bahwa pembangunan yang efektif dan berkelanjutan...

Masa Tunggu Haji Lampung Jadi 26 Tahun Efek Pengurangan Kuota

Masa Tunggu Haji Lampung Jadi 26 Tahun Efek Pengurangan Kuota

byMuharram Candra Luginaand1 others
31/10/2025

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Dampak pengurangan kuota haji Lampung 2026 terasa bagi jemaah calon haji Lampung. Dengan kuota baru hanya...

Berita Terbaru

Timnas Indonesia Berkekuatan 21 Pemain di Piala Dunia U-17 2025
Bola

Timnas Indonesia Berkekuatan 21 Pemain di Piala Dunia U-17 2025

byMuharram Candra Lugina
01/11/2025

Jakarta (Lampost.co) -- Pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto, resmi mengumumkan 21 pemain terbaik yang akan membela Garuda Muda di...

Read moreDetails
Inilah Jadwal Laga Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17 2025

Inilah Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 Qatar

01/11/2025
OJK Terima 874 Laporan Penipuan Digital Setiap Hari

OJK Terima 874 Laporan Penipuan Digital Setiap Hari

31/10/2025
Penipuan Pekerjaan di Indonesia Makin Parah

Penipuan Pekerjaan di Indonesia Makin Parah

31/10/2025
Mayoritas Orang Dewasa Indonesia Jadi Korban Penipuan Online

Mayoritas Orang Dewasa Indonesia Jadi Korban Penipuan Online

31/10/2025
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.