• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Selasa, 20/01/2026 04:22
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Lamban Pilkada

Jutaan Warga Lampung Masuk Pemutakhiran Daftar Pemilih Berkelanjutan

Komisi Pemilihan Umum (KPU) 14 Kabupaten/Kota se Provinsi Lampung telah melakukan rapat pleno pemutakhiran daftar pemilih berkelanjutan (PDPB) triwulan II  2025.

Triyadi IsworobyTriyadi Isworo
13/07/25 - 20:20
in Lamban Pilkada, Lampung, Pemilu, Politik
A A

Bandar Lampung (Lampost.co) — Komisi Pemilihan Umum (KPU) 14 Kabupaten/Kota se Provinsi Lampung telah melakukan rapat pleno pemutakhiran daftar pemilih berkelanjutan (PDPB) triwulan II  2025. Ada jutaan warga yang masuk kedalam PDPB tersebut untuk persiapan Pemilu 2029.

Hal itu tersampaikan oleh Komisioner KPU Lampung Divisi Data dan Informasi KPU Lampung, Ervhan Jaya. Ia mengatakan rapat pleno terlaksanakan dalam rangka proses pemutakhiran data. Mulai dari distribusi data turunan hasil sinkronisasi DPT terakhir oleh KPU RI kepada KPU provinsi dan kabupaten/kota. Data tersebut telah terpadukan dengan berbagai sumber pendukung.

“Menjadi fokus utama KPU pada masa non-tahapan sesuai amanat undang-undang. Tujuannya adalah untuk menyajikan data pemilih yang komprehensif, akurat, dan mutakhir. Sebagai landasan penyusunan daftar pemilih untuk pemilu berikutnya,” ujarnya, Minggu, 13 Juni 2025.

Kemudian ia menjelaskan, pemutakhiran terlaksanakan secara de jure dengan mengacu pada dokumen resmi. Seperti KTP Elektronik, Kartu Keluarga, biodata penduduk, atau Identitas Kependudukan Digital (IKD).

PKPU 1/2025

Lalu Ervhan menambahkan, berdasarkan Peraturan KPU Nomor. 1 Tahun 2025, PDPB merupakan kegiatan memperbarui data pemilih dari Daftar Pemilih Tetap (DPT) terakhir yang telah tersinkronkan dengan data kependudukan nasional. Termasuk data WNI di luar negeri.

“Tujuan utama PDPB adalah memelihara dan memperbarui DPT secara berkelanjutan. Agar pada pemilu mendatang tersedia data pemilih yang valid dan terpercaya,” jelasnya.

Selanjutnya ia mencontohkan, pemutakhiran mencakup penambahan pemilih baru seperti warga yang telah berusia 17 tahun atau sudah menikah. Kemudian perubahan elemen data seperti nama dan alamat, serta pencoretan data pemilih yang meninggal dunia, pindah domisili, atau menjadi anggota TNI/Polri.

“Hasil pemutakhiran itu lalu terekapitulasi secara berjenjang dan tertetapkan sebagai bagian dari PDPB,” katanya.

Kemudian Ervhan menyebutkan, pleno tingkat provinsi untuk semester 1 2025 tidak dilakukan. Karena Kabupaten Pesawaran melaksakan pemungutan suara ulang (PSU).

Lalu menurut Ervhan, KPU 14 kabupaten/kota telah melaksanakan Pleno DPB triwulan 2, pada 2 Juli 2025 lalu. Selanjutnya KPU Provinsi se Indonesia melaksanakan pleno DPB semester 1  pada 4 Juli 2025, berdasarkan PKPU 1 Tahun 2025.

“Jadi tingkat provinsi plenonya 6 bulan sekali, dan kabupaten/kota 3 bulan sekali. Sementara kami tidak melaksanakan pleno tingkat provinsi semester 1 karena ada PSU, Pilkada Pesawaran,” ujarnya.

Kemudian Ervhan mengatakan. nantinya KPU Provinsi akan menggelar pleno pada semester 2 tahun 2025, pada akhir Desember 2025 atau awal Januari 2026.

Hasil pemutakhiran daftar pemilih berkelanjutan (PDPB) triwulan II  2025.

1. Lampung Selatan: 790.171 pemilih

2. Lampung Timur: 832.920 pemilih

3. Lampung Barat: 226.374 pemilih

4. Waykanan: 347.876 pemilih

5. Pringsewu: 320.804 pemilih

6. Bandar Lampung: 785.247 pemilih

7. Pesisir Barat: 122.906 pemilih

8. Tanggamus: 455.338 pemilih

9. Lampung Tengah: 1.012.062 pemilih

10. Lampung Utara: 468.678 pemilih

11. Mesuji: 173.220 pemilih

12. Metro: 131.771 pemilih

13. Tulangbawang: 314.763 pemilih

14. Tulang Bawang Barat: 223.483 pemilih

15. Pesawaran belum melakukan pleno PDPB Triwulan II

Sumber: KPU

Tags: Data PemilihErvhan JayaKabupatenKomisi Pemilihan UmumKomisioner KPU Lampung Divisi Data dan Informasi KPU LampungKotaKPUPDPBPEMILUpemutakhiran daftar pemilih berkelanjutanpemutakhiran dataPilkada. Pemilu 2029Provinsi LampungRapat Plenotriwulan II 2025
ShareSendShareTweet
ADVERTISEMENT

Berita Lainnya

masyarakat dihimbau untuk menjaga kebersihan lingkungan masing-masing agar tidak terdampak genangan atau banjir.

BPBD Bandar Lampung Siagakan Satgas Khusus 24 Jam

byDelima Napitupuluand1 others
19/01/2026

Bandar Lampung (lampost.co)--Pemkot Bandar Lampung akhirnya mengambil tindakan ekstrem untuk memutus rantai banjir tahunan yang kerap merendam wilayah Tapis Berseri....

menertibkan sejumlah bangunan yang menjadi penyebab banjir di sejumlah wilayah Kota Tapis Berseri.

Pemkot Bandar Lampung Bongkar Paksa Bangunan Biang Kerok Banjir

byDelima Napitupuluand1 others
19/01/2026

Bandar Lampung (lampost.co)--Pemkot Bandar Lampung akhirnya mengambil tindakan ekstrem untuk memutus rantai banjir tahunan. Petugas kini mulai menghancurkan sejumlah bangunan...

Targetkan 101 SPKLU pada 2026, Pemprov Buka Peluang Investasi

Targetkan 101 SPKLU pada 2026, Pemprov Buka Peluang Investasi

byAtikaand1 others
19/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Pemerintah Provinsi Lampung menargetkan pengoperasian 101 titik Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) pada 2026 jadi...

Berita Terbaru

Ricky Harun
Hiburan

Dituding Karaoke Bersama LC, Ricky Harun Beri Respons Bijak di Media Sosial

byNana Hasan
19/01/2026

Jakarta (Lampost.co) - Nama aktor Ricky Harun mendadak menjadi sorotan utama di berbagai platform media sosial. Hal ini terjadi setelah...

Read moreDetails
Lisa Blackpink

Lisa BLACKPINK Syuting Film Netflix ‘Tygo’ di Bandung, Lokasi Stone Garden Jadi Sorotan

19/01/2026
dr richard lee

Alasan dr. Richard Lee Batal Diperiksa sebagai Tersangka Kasus Perlindungan Konsumen

19/01/2026
Kebut Pembangunan Tanggul di Way Kambas

Kebut Pembangunan Tanggul di Way Kambas

19/01/2026
ahmad dhani siap untuk inara rusli

Ahmad Dhani Hebohkan Panggung, Mengaku ‘Siap’ Untuk Inara Rusli

19/01/2026
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.