• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Rabu, 28/01/2026 07:17
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Lampung

Pemprov Lampung Siapkan Perluasan Kota Baru hingga 4.000 Hektare

Penambahan lahan yang Pemprov siapkan perkiraannya mencapai sekitar 4.000 hektare guna mengantisipasi kebutuhan ruang di masa depan.

Ricky MarlyAtikabyRicky MarlyandAtika
23/01/26 - 19:07
in Lampung, Pemerintahan
A A
Pemprov Lampung Siapkan Perluasan Kota Baru hingga 4.000 Hektare

Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan Setdaprov Lampung, Mulyadi Irsan. (Lampost.co/Atika Oktaria)

Bandar Lampung (Lampost.co) — Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung berencana melakukan perluasan kawasan Kota Baru di Kabupaten Lampung Selatan.

Penambahan lahan yang Pemprov siapkan perkiraannya mencapai sekitar 4.000 hektare guna mengantisipasi kebutuhan ruang di masa depan.

Rencana tersebut diungkapkan Asisten II Bidang Perekonomian dan Pembangunan Setdaprov Lampung, Mulyadi Irsan, usai memimpin rapat pembahasan pengembangan kawasan Kota Baru.

Baca Juga:

Tambahan 4.000 Hektare Kawasan Hutan untuk Perluasan Disiapkan Jadi Pusat Agroindustri

 

Menurut Mulyadi, perluasan wilayah ini penting untuk merespons dinamika pembangunan, baik untuk kepentingan pemerintahan maupun penyediaan fasilitas pendukung umum.

Saat ini, lahan Kota Baru yang telah dialokasikan sesuai master plan awal baru mencapai sekitar 1.300 hektare.

“Lahan yang ada sekarang difokuskan untuk kawasan pemerintahan daerah dan instansi vertikal. Namun ke depan kebutuhan ruang akan semakin besar, sehingga perlu disiapkan perluasan kawasan,” ujarnya.

 

Kepentingan Strategis

Mulyadi menjelaskan, dalam rapat tersebut pemerintah daerah membahas tiga agenda utama, salah satunya terkait kebutuhan pengembangan Kota Baru.

Perluasan ini diharapkan mampu mengakomodasi berbagai kepentingan strategis. Termasuk pusat pemerintahan, infrastruktur publik, serta fasilitas penunjang lainnya.

“Tadi sudah dirapatkan terkait rencana pemerintah daerah. Ada tiga objek pembahasan, dan salah satunya tentang kebutuhan perluasan Kota Baru untuk menyikapi dinamika ke depan, baik untuk pemerintahan maupun fasilitas pendukung umum,” kata Mulyadi.

Pemprov Lampung menargetkan pengembangan Kota Baru dapat menjadi pusat aktivitas pemerintahan yang lebih representatif. Sekaligus mendorong pertumbuhan kawasan sekitarnya.

Rencana detail terkait tahapan perluasan dan pemanfaatan lahan akan mereka bahas lebih lanjut dalam pertemuan berikutnya.

Tags: kota baruLAHANPEMBANGUNANPemerintahanpemprov lampung
ShareSendShareTweet
ADVERTISEMENT

Berita Lainnya

Polda Lampung berhasil meringkus tersangka pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang sempat viral di media sosial. Dok Polda

Eks Honorer Bawaslu Bandar Lampung Ditangkap Usai Gasak Motor Kenalan

byTriyadi Isworoand1 others
27/01/2026

​Bandar Lampung (Lampost.co) — Polda Lampung berhasil meringkus tersangka pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang sempat viral di media sosial. Pelaku...

DPRD Lampung Dorong Program Desa Tangguh Bencana Diterapkan Merata

DPRD Lampung Dorong Program Desa Tangguh Bencana Diterapkan Merata

byRicky Marlyand1 others
27/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Lampung mendorong agar program Desa Tangguh Bencana dapat diterapkan secara...

Pemprov Lampung Percepat Perbaikan Jalan Sepanjang Hampir 100 Km Melalui Dana Pinjam

Pemprov Lampung Percepat Perbaikan Jalan Sepanjang Hampir 100 Km Melalui Dana Pinjam

byAtikaand1 others
27/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Pemerintah Provinsi Lampung siapkan dana anggaran senilai Rp1,254 triliun untuk meningkatkan tingkat kemantapan jalan yang menjadi...

Berita Terbaru

Polda Lampung berhasil meringkus tersangka pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang sempat viral di media sosial. Dok Polda
Bandar Lampung

Eks Honorer Bawaslu Bandar Lampung Ditangkap Usai Gasak Motor Kenalan

byTriyadi Isworoand1 others
27/01/2026

​Bandar Lampung (Lampost.co) — Polda Lampung berhasil meringkus tersangka pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang sempat viral di media sosial. Pelaku...

Read moreDetails
DPRD Lampung Dorong Program Desa Tangguh Bencana Diterapkan Merata

DPRD Lampung Dorong Program Desa Tangguh Bencana Diterapkan Merata

27/01/2026
Pemprov Lampung Percepat Perbaikan Jalan Sepanjang Hampir 100 Km Melalui Dana Pinjam

Pemprov Lampung Percepat Perbaikan Jalan Sepanjang Hampir 100 Km Melalui Dana Pinjam

27/01/2026
Pemprov Lampung Prioritaskan Perbaikan Jalan Demi Tekan High Cost Economy

Pemprov Lampung Prioritaskan Perbaikan Jalan Demi Tekan High Cost Economy

27/01/2026
Jalan Provinsi Lampung Tembus Hampir 80 Persen Mantap, Tak Semua Jalan Kewenangan Provinsi

Jalan Provinsi Lampung Tembus Hampir 80 Persen Mantap, Tak Semua Jalan Kewenangan Provinsi

27/01/2026
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.