• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Rabu, 28/01/2026 07:54
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Humaniora

Pemprov Sasar Gen Z Perkuat Budaya Lokal dalam PKD Lampung

Pemerintah Provinsi Lampung mempertegas arah kebijakan yang lebih proaktif dan modern dalam melindungi budaya lokal.

Muharram Candra LuginaAtikabyMuharram Candra LuginaandAtika
25/10/25 - 08:00
in Humaniora, Lampung
A A
Pemprov Sasar Gen Z Perkuat Budaya Lokal dalam PKD Lampung

Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Lampung, Thomas Amirico. (Lampost.co/Atika Oktaria SN)

Bandar Lampung (Lampost.co) — Pemerintah Provinsi Lampung menegaskan komitmennya memperkuat pelestarian budaya lokal dengan menyasar generasi muda, terutama generasi Z (Gen Z). Upaya itu diwujudkan melalui penyelenggaraan Pekan Kebudayaan Daerah (PKD) IV Lampung yang akan berlangsung pada 20—26 Oktober 2025.

Poin Penting:

  • Fokus utama adalah generasi muda sebagai pewaris budaya Lampung.

  • Hari Kamis Beradat dan memperkuat bahasa Lampung.

  • Budaya sebagian dari pembangunan strategis.

Langkah strategis ini untuk menjawab kekhawatiran terhadap lunturnya identitas budaya di tengah gempuran budaya global. Pemerintah menargetkan generasi digital tidak sekadar menonton budaya lokal, tetapi juga merasa memiliki, memahami, dan berperan aktif menjaga warisan Lampung.

PKD Panggung Kreatif dan Edukatif Gen Z

Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Lampung, Thomas Amirico, menyatakan PKD bukan sekadar pertunjukan seni, melainkan ruang edukasi dan ekspresi kreatif. Ia menegaskan budaya adalah napas yang menjaga masyarakat tetap berakar pada identitas lokal.

Baca juga: SMK Seni Budaya Jadi Pilihan Baru Bagi Generasi Muda

Menurutnya, kekuatan sebuah daerah bukan hanya pada infrastruktur, tetapi juga pada nilai budaya yang terjaga dan merupakan warisan lintas generasi. Karena itu, pemerintah tidak ingin pelestarian budaya bersifat seremonial, melainkan berkelanjutan dan relevan dengan zaman Gen Z.

Ragam Tradisi dan Warisan Adat

Selama sepekan, panggung PKD bakal penuh dengan atraksi budaya yang menampilkan kekayaan Lampung. Mulai dari adat pepadun hingga sai batin, pameran seni rupa, lomba melukis, hingga pertunjukan musik tradisional. Pengemasan seluruhnya kegiatan untuk menghubungkan budaya lokal dengan cara pandang generasi digital.

Kolaborasi pemerintah dengan seniman, budayawan, komunitas kreatif, dan pelaku pendidikan menjadi strategi agar tidak hanya mempertahankan warisan budaya, tetapi juga mengembangkannya menjadi kekuatan ekonomi dan pariwisata.

Dorong Hari Kamis Beradat & Bahasa Lampung

Thomas juga menegaskan komitmen terhadap gerakan Hari Kamis Beradat, termasuk ajakan menggunakan bahasa Lampung di ruang publik dan sekolah setiap Kamis. Pemerintah terus memperkuat muatan lokal bahasa Lampung agar generasi muda mencintai akar budayanya sejak dini.

“Keberagaman budaya Lampung bukan pembeda, melainkan penyatu. Dengan menjaga tradisi, kita membawa Lampung maju tanpa kehilangan jati diri,” ujar Thomas.

Tags: Budaya Lampunggen zidentitas budaya LampungPekan Kebudayaan LampungPKD Lampungwarisan tradisi Lampung
ShareSendShareTweet
ADVERTISEMENT

Berita Lainnya

Suasana langit cerah berawan menyelimuti Masjid Raya Lampung Al Bakrie, Bandar Lampung. (Foto: Lampost.co / Triyadi Isworo)

Rabu, 28 Januari 2026, Lampung Cerah Berawan Berpotensi Hujan

byTriyadi Isworo
28/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyampaikan prakiraan cuaca harian. Rabu, 28 Januari 2026, cuaca Provinsi...

Polda Lampung berhasil meringkus tersangka pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang sempat viral di media sosial. Dok Polda

Eks Honorer Bawaslu Bandar Lampung Ditangkap Usai Gasak Motor Kenalan

byTriyadi Isworoand1 others
27/01/2026

​Bandar Lampung (Lampost.co) — Polda Lampung berhasil meringkus tersangka pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang sempat viral di media sosial. Pelaku...

DPRD Lampung Dorong Program Desa Tangguh Bencana Diterapkan Merata

DPRD Lampung Dorong Program Desa Tangguh Bencana Diterapkan Merata

byRicky Marlyand1 others
27/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Lampung mendorong agar program Desa Tangguh Bencana dapat diterapkan secara...

Berita Terbaru

Suasana langit cerah berawan menyelimuti Masjid Raya Lampung Al Bakrie, Bandar Lampung. (Foto: Lampost.co / Triyadi Isworo)
Cuaca

Rabu, 28 Januari 2026, Lampung Cerah Berawan Berpotensi Hujan

byTriyadi Isworo
28/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyampaikan prakiraan cuaca harian. Rabu, 28 Januari 2026, cuaca Provinsi...

Read moreDetails
Polda Lampung berhasil meringkus tersangka pencurian kendaraan bermotor (curanmor) yang sempat viral di media sosial. Dok Polda

Eks Honorer Bawaslu Bandar Lampung Ditangkap Usai Gasak Motor Kenalan

27/01/2026
DPRD Lampung Dorong Program Desa Tangguh Bencana Diterapkan Merata

DPRD Lampung Dorong Program Desa Tangguh Bencana Diterapkan Merata

27/01/2026
Pemprov Lampung Percepat Perbaikan Jalan Sepanjang Hampir 100 Km Melalui Dana Pinjam

Pemprov Lampung Percepat Perbaikan Jalan Sepanjang Hampir 100 Km Melalui Dana Pinjam

27/01/2026
Pemprov Lampung Prioritaskan Perbaikan Jalan Demi Tekan High Cost Economy

Pemprov Lampung Prioritaskan Perbaikan Jalan Demi Tekan High Cost Economy

27/01/2026
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.