• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Senin, 26/01/2026 04:21
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Lampung

Pemprov Tertibkan Data Alat Berat untuk Genjot PAD dari Pajak

Delima NapitupulubyDelima Napitupulu
22/01/26 - 14:49
in Lampung
A A
Pengamat Dorong Pemprov Lampung Tertibkan Pajak Alat Berat

Ilustrasi potensi pajak alat berat. (Dok. Google)

Bandar Lampung (lampost.co)–Pemerintah Provinsi Lampung mulai melakukan pembenahan menyeluruh terhadap basis data alat berat yang beroperasi di wilayahnya. Langkah ini ditempuh sebagai bagian dari strategi untuk meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD), khususnya dari sektor pajak alat berat yang dinilai belum tergarap optimal.

Asisten Bidang Administrasi Umum Pemprov Lampung, Sulpakar, menjelaskan bahwa pendataan ulang alat berat menjadi agenda penting pemerintah daerah. Pembaruan data tersebut diperlukan agar pemerintah memiliki informasi yang akurat dan terkini sebagai landasan dalam pelaksanaan pemungutan pajak yang lebih efektif.

“Ketersediaan data yang valid merupakan faktor krusial dalam mendongkrak penerimaan PAD dari pajak alat berat. Selama ini, potensi penerimaan belum maksimal,” ujarnya, baru-baru ini. Hal itu lantaran basis data pemerintah belum sepenuhnya mencerminkan kondisi riil di lapangan.

Menurut Sulpakar, ketidakakuratan data menyebabkan masih banyak objek pajak alat berat yang belum teridentifikasi secara optimal. Oleh sebab itu, pendataan ulang dilakukan untuk menutup celah tersebut sekaligus memperbaiki sistem administrasi perpajakan daerah.

Tidak hanya berhenti pada pendataan, Pemprov Lampung juga berencana membentuk tim khusus yang akan fokus mengawal optimalisasi pajak alat berat. Tim ini diharapkan mampu mempercepat proses penertiban sekaligus meningkatkan efektivitas penagihan pajak.

Tim Optimalisasi

Tim optimalisasi pajak alat berat tersebut akan dikomandoi oleh Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Provinsi Lampung, bekerja sama dengan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda). Serta melibatkan berbagai organisasi perangkat daerah (OPD) terkait.

“Pembentukan tim lintas OPD ini diharapkan dapat memperkuat koordinasi antarlembaga. Sehingga seluruh tahapan pemungutan pajak alat berat dapat berjalan lebih terarah,” katanya. Pemungutan harus terintegrasi, dan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Melalui langkah pendataan ulang dan penguatan kelembagaan tersebut, Pemerintah Provinsi Lampung menargetkan peningkatan kontribusi pajak alat berat terhadap PAD, sekaligus mendukung pembiayaan pembangunan daerah secara berkelanjutan. (ANT)

Tags: bapenda lampungpad lampungPajak Alat Beratpemprov lampungpendataan alat berat
ShareSendShareTweet
ADVERTISEMENT

Berita Lainnya

Pemkab Lampung Timur Apresiasi Perhatian Presiden Terhadap Konflik Manusia dan Gajah

Pemkab Lampung Timur Apresiasi Perhatian Presiden Terhadap Konflik Manusia dan Gajah

byRicky Marlyand1 others
25/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Timur menyampaikan apresiasi tinggi atas perhatian serius Presiden terhadap persoalan konflik antara...

Way Kambas Disiapkan Tanggul Permanen dan Kesejahteraan MMP Turut Didorong

Way Kambas Disiapkan Tanggul Permanen dan Kesejahteraan MMP Turut Didorong

byRicky Marlyand1 others
25/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Pemerintah pusat dan daerah terus mematangkan penataan kawasan Taman Nasional Way Kambas (TNWK). Langkah ini sebagai...

Modal Alam Lampung Berpeluang Masuk Perdagangan Karbon

Modal Alam Lampung Berpeluang Masuk Perdagangan Karbon

byAtikaand1 others
25/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Akademisi Universitas Lampung (Unila) Saring Suhendro menilai Lampung memiliki modal alam yang relatif kuat untuk masuk...

Berita Terbaru

Pemkab Lampung Timur Apresiasi Perhatian Presiden Terhadap Konflik Manusia dan Gajah
Humaniora

Pemkab Lampung Timur Apresiasi Perhatian Presiden Terhadap Konflik Manusia dan Gajah

byRicky Marlyand1 others
25/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lampung Timur menyampaikan apresiasi tinggi atas perhatian serius Presiden terhadap persoalan konflik antara...

Read moreDetails
Vaksinasi

Cegah Penularan Super Flu, Pemprov Sediakan Vaksinasi di Faskes

25/01/2026
Ilustrasi (MI)

Vaksinasi Rutin-Prokes Agar Terhindar dari Superflu

25/01/2026
Ilustrasi

Pakar Ungkap Superflu Sebagai Mutasi Virus H3N2

25/01/2026
Ilustrasi

Pemerintah Antisipasi Superflu-Lonjakan DBD

25/01/2026
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.