• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Minggu, 25/01/2026 17:47
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Hukum

Hasil Pantauan Udara, Lereng Bukit Lemong Kondisinya Gundul

Pemantauan menggunakan helikopter terlihat sudah banyak titik penebangan liar di kawasan perbukitan Lemong yang di laporkan oleh aktivis lingkungan setempat, Senin, 8 Desember 2025

NurSalda AndalabyNurandSalda Andala
08/12/25 - 19:38
in Hukum, Pesisir Barat
A A
Polda Lampung mengimbau masyarakat untuk turut serta melindungi hutan dan melaporkan setiap aktivitas mencurigakan terkait penebangan maupun pengangkutan kayu ilegal.Dok/Polda Lampung

Polda Lampung mengimbau masyarakat untuk turut serta melindungi hutan dan melaporkan setiap aktivitas mencurigakan terkait penebangan maupun pengangkutan kayu ilegal.Dok/Polda Lampung

Pesisir Barat (Lampost.co)—Kapolda Lampung Irjen Helfi Assegaf melakukan pemantauan udara terhadap kondisi hutan di wilayah perbukitan Kecamatan Lemong, Kabupaten Pesisir Barat, Lampung, Minggu, 7 Desember 2025 kemarin.

Pemantauan menggunakan helikopter terlihat sudah banyak titik penebangan liar di kawasan perbukitan Lemong yang di laporkan oleh aktivis lingkungan setempat, Senin, 8 Desember 2025

Dari pantauan udara tersebut, terlihat jelas perubahan bentang alam di kawasan perbukitan. Pegunungan yang seharusnya terlihat hijau karena banyak tumbuhan pohon-pohon besar. Kini sudah terlihat coklat karena penebangan liar.

Baca juga: Kayu Hanyut Banjir Bandang Sumatra Indikasi Pembalakan Liar

Beberapa lereng bukit terlihat gundul dengan warna tanah cokelat kemerahan yang mencolok, jalur-jalur untuk penebangan liar terlihat jelas.

Membelah perbukitan membuka jalur agar mudah mengeluarkan kayu-kayu hutan ke penampungan yang ada di Sabardong, Pugung Penengahan, Lemong.

Kerusakan Meluas

Kerusakan lingkungan sudah terlihat jelas, khawatirnya akan semakin meluas jika penebangan liar terus ada pembiaran. Maka akan berdampak negatif terhadap lingkungan.

Yang menyebabkan tanah longsor hingga banjir di bawah jalur perbukitan itu ada sungai yang membentang panjang hingga sampai ke perkampungan padat penduduk.

Jika terjadi banjir akibat penebangan liar maka akan ada ratusan rumah diterjang banjir.

Kerusakan lingkungan juga terlihat dari munculnya erosi dan longsoran kecil di beberapa titik. Hilangnya tutupan vegetasi membuat struktur tanah di area lereng menjadi tidak stabil dan berisiko tinggi mengalami longsor, terutama saat hujan deras

Di lokasi terdapat dua alat berat hexavator yang kuat dugaan untuk membuka jalur dan mengangkut kayu minyak. Saat ini dua alat berat sudah tersegel dan mendapat penjagaan ketat.

Hasil Pantauan Udara

Pemantauan udara itu Kapolda Lampung lakukan bersama Direktur Reserse Kriminal Khusus (Dirkrimsus) dan Direktur Polisi Air dan Udara (Dirpolairud) Polda Lampung. Kegiatan tersebut menjadi bagian dari langkah awal kepolisian untuk memetakan tingkat kerusakan dan pola dugaan pembalakan liar di wilayah tersebut.

Kapolda Lampung Irjen Pol Helfi Assegaf menegaskan kepolisian masih mendalami dugaan tindak pidana pembalakan liar di Pesisir Barat. Menurutnya, polisi mengedepankan akurasi fakta sebelum menarik kesimpulan hukum.

“Di wilayah Pesisir Barat kita sudah melakukan pengecekan dan sudah mendapatkan fakta-fakta. Di antaranya keterangan-keterangan sementara. Saat ini kita masih melakukan penyelidikan untuk memastikan betul atau tidaknya,” kata Irjen Helfi.

Tags: Hutan.illegal logingkapolda lampungkayu
ShareSendShareTweet
ADVERTISEMENT

Berita Lainnya

Dua Nelayan Pesisir Barat Diterjang Ombak, Satu Masih Hilang

Dua Nelayan Pesisir Barat Diterjang Ombak, Satu Masih Hilang

byWandi Barboyand1 others
24/01/2026

Krui (Lampost.co): Ombak besar menerjang dua nelayan asal Pekon Bangun Negara, Kecamatan Pesisir Selatan, Kabupaten Pesisir Barat, Sabtu (24/1/2026) sekitar...

Mantan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Dito Ariotedjo

Tambahan 20 Ribu Kuota Haji Disorot, KPK Dalami Peran Dito Ariotedjo

byNur
23/01/2026

Jakarta (Lampost.co)--- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menilai keterangan mantan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Dito Ariotedjo menjadi bagian penting dalam...

Mantan Menteri Pemuda dan Olahraga, Dito Ariotedjo, menjalani pemeriksaan sebagai saksi di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK)

Dito Ariotedjo Diperiksa KPK Terkait Kunjungan Jokowi ke Arab Saudi

byNur
23/01/2026

Jakarta (Lmapost.co)--- Mantan Menteri Pemuda dan Olahraga, Dito Ariotedjo, menjalani pemeriksaan sebagai saksi di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terkait kasus...

Berita Terbaru

Pemain Manchester City, Omar Marmoush,
Bola

Manchester City Akhiri Paceklik Kemenangan di Awal 2026

byIsnovan Djamaludin
25/01/2026

Manchester (Lampost.co)—Manchester City akhirnya berhasil memutus tren negatif mereka di awal tahun 2026. Bertanding di hadapan pendukung sendiri di Etihad...

Read moreDetails
08OLAHRAGA-FA1 (foto pendamping HL)-26JAN

Gol Menit Akhir Amine Adli Hancurkan Rekor Tidak Terkalahkan Liverpool

25/01/2026
PC Salimah Purbolinggo Peringati Isra’ Mi’raj 1447 H Bersama TPA Annur

PC Salimah Purbolinggo Peringati Isra’ Mi’raj 1447 H Bersama TPA Annur

25/01/2026
Pelatihan Advance Hypnotherapy yang diselenggarakan oleh Indonesian Hypnosis Center (IHC) di Hotel Horison, Bandar Lampung, Sabtu (17/1/2026).

Lawan Trauma Digital, Puluhan Praktisi di Lampung Perkuat Kompetensi Hipnoterapi Berlisensi BNSP

25/01/2026
POCO F8 Pro 5G. Dok Xiaomi

Harga dan Spesifikasi POCO F8 Pro 5G Resmi di Indonesia

25/01/2026
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.