• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Senin, 26/01/2026 15:25
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Humaniora

Segera Selesaikan Ketimpangan Gender di Kehidupan Bernegara

Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat mendorong upaya bersama untuk memastikan partisipasi perempuan lebih bermakna dalam kehidupan bernegara.

Triyadi IsworobyTriyadi Isworo
25/11/25 - 15:30
in Humaniora, Nasional, Politik
A A
Wakil Ketua MPR RI

Wakil Ketua MPR RI, Lestari Moerdijat. Dok/Lampost.co

Jakarta (Lampost.co) – Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat mendorong upaya bersama untuk memastikan partisipasi perempuan lebih bermakna dalam kehidupan bernegara.

Hal tersebut tersampaikan secara daring dalam acara Sosialisasi Empat Pilar MPR RI. Agenda tersebut bersama pengurus dan anggota Kaukus Perempuan Politik Indonesia (KPPI). Kegiatan ini terlaksana pada Gedung Nusantara IV, Kompleks DPR RI/MPR RI/DPD RI Senayan, Jakarta, Selasa, 25 November 2025.

“Dinamika dalam mewujudkan sistem yang tepat dalam kehidupan bernegara kita masih terwarnai dengan munculnya fragmentasi politik. Dan ketimpangan representasi gender yang hingga hari ini belum bisa kita atasi,” kata Lestari Moerdijat.

Sementara hadir pada kesempatan itu para pengurus KPPI antara lain Kanti W. Janis, Rahayu Saraswati, Saniatul Lativa, Irma Suryani Chaniago, Hindun Anisah, dan para tokoh perempuan dari sejumlah partai politik.

Kemudian menurut Lestari, sistem demokrasi Indonesia saat ini sedang kelelahan dan mencari nafas baru. Ini agar mampu berjalan sesuai amanat konstitusi.

Sejatinya, tegas Rerie, sapaan akrab Lestari. UUD 1945 sudah memberi fondasi yang tegas bahwa kedaulatan berada pada tangan rakyat. Dan setiap warga negara memiliki hak yang sama.

Kesetaraan Gender

Sehingga, tegas Rerie, negara berkewajiban menghadirkan kesetaraan dan keadilan gender bagi rakyatnya. Tantangan yang terhadapi saat ini, jelas Rerie yang juga anggota Komisi X DPR RI itu. adalah bagaimana negara bisa hadir dan memastikan amanat konstitusi itu bisa diwujudkan.

Kemudian menurut Rerie, pelaksanaan demokrasi harus terealisasikan secara utuh. Sehingga pemilihan umum dan partai politik itu harus terlihat sebagai instrumen untuk mencapai keadilan sosial. Termasuk keadilan gender.

Selanjutnya Rerie mengatakan, hingga saat ini masih terjadi ketimpangan dalam regulasi terkait pemilu dan partai politik yang ada. Menurut Rerie, peraturan yang mewajibkan 30% kuota perempuan pada lembaga legislatif masih jauh dari target yang diharapkan.

Selain itu, struktur partai politik yang mayoritas masih maskulin, hirarkis, kurang inklusif, rekrutmen perempuan yang masih sporadis. Kemudian tidak transparan, masih menjadi pekerjaan rumah yang harus terselesaikan.

Anggota Majelis Tinggi Partai NasDem itu mendorong agar semua pihak. Termasuk para anggota KPPI, mampu berperan aktif dalam upaya reformasi regulasi pemilu dan partai politik yang bukan sekadar teknis hukum. Tetapi juga harus kembali berpijak pada amanah konstitusi dan nilai-nilai demokrasi Pancasila.

Tags: fragmentasi politikGedung Nusantara IVHindun AnisahIrma Suryani ChaniagoKanti W. JanisKaukus Perempuan Politik Indonesiakehidupan bernegaraKompleks DPR RI/MPR RI/DPD RIkppilestari moerdijatPartai NasDemPartai politikpartisipasi perempuanRahayu SaraswatiSaniatul LativasenayanSosialisasi Empat Pilar MPR RIwakil ketua mpr ri
ShareSendShareTweet
ADVERTISEMENT

Berita Lainnya

Direktur Jenderal Penanggulangan Penyakit Kemenkes, Murti Utami

Serukan Kewaspadaan Rabies, Kemenkes Tekankan Cuci Luka 15 Menit

byDelima Napitupulu
26/01/2026

Jakarta (lampost.co)--Surat Edaran (SE) Kemenkes Nomor HK.02.02/C/508/2025 merupakan respons atas tingginya ancaman virus rabies di Tanah Air. Kebijakan itu memastikan...

Ilustrasi

Ketahui Langkah Darurat Pasca-Gigitan Hewan Penular Rabies

byDelima Napitupulu
26/01/2026

Jakarta (lampost.co)--Rabies tetap menjadi ancaman kesehatan yang sangat serius secara global, termasuk di Indonesia. Infeksi mematikan ini bersumber dari lyssavirus...

Vaksinasi rabies hewan peliharaan. Dok Lampost.co

Inilah Kriteria Hewan Peliharaan yang Layak Vaksin

byDelima Napitupulu
26/01/2026

Kalianda (lampost.co)--Ancaman mematikan dari virus Lyssa atau rabies tidak hanya mengintai melalui gigitan dalam, tetapi juga bisa menular melalui kontak...

Berita Terbaru

Harga komponen PC 2026
Teknologi

Update Harga Komponen PC Januari 2026: Krisis Memori Global Picu Lonjakan Harga RAM Hingga 500 Persen

byDenny ZY
26/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Memasuki pekan terakhir Januari 2026, pasar perangkat keras komputer (PC) global maupun domestik tengah berada dalam...

Read moreDetails
Direktur Jenderal Penanggulangan Penyakit Kemenkes, Murti Utami

Serukan Kewaspadaan Rabies, Kemenkes Tekankan Cuci Luka 15 Menit

26/01/2026
laptop gaming 10 jutaan 2026

5 Rekomendasi Laptop Gaming Harga 10 Jutaan Terbaik 2026

26/01/2026
Ilustrasi

Ketahui Langkah Darurat Pasca-Gigitan Hewan Penular Rabies

26/01/2026
Where Winds Meet

Where Winds Meet: Game Wuxia Gratis Kini Tersedia di PS5, PC, iOS, dan Android

26/01/2026
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.