• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Senin, 07/07/2025 00:02
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Olahraga

Logistik Pembalap MotoGP Indonesia 2024 Sampai di Sirkuit Mandalika

Isnovan Djamaludin by Isnovan Djamaludin
24/09/24 - 22:33
in Olahraga
A A
bongkar logistik pembalap

Petugas membongkar muatan logistik MotoGP dari pesawat Qatar Cargo A7-BFH di Bandara Internasional Lombok (BIL), Praya, Lombok Tengah, NTB, Selasa (24/9/2024). Foto: ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi/aww/aa.

Lombok Tengah (Lampost.co)—Logistik ajang MotoGP Indonesia seperti motor dan perlengkapan tim pembalap telah tiba di Sirkuit Mandalika. Sebelumnya pesawat kargo membawa logistik melalui Bandara Internasional Lombok, Nusa Tenggara Barat.

“Hari ini dua pesawat kargo logistik ajang MotoGP Indonesia tiba di Bandara Lombok,” kata Humas Bandara Lombok, Arif Haryanto, di Lombok Tengah, Selasa (24/9/2024).

Ia mengatakan pengangkutan logistik ajang MotoGP Indonesia 2024 ini  menggunakan lima pesawat kargo. Tiga pesawat kargo akan tiba pada 25 September 2024.

Sedangkan berat logistik yang tiba 24 September ini sekitar 80 ton dan perkiraan total logistik yang datang melalui Bandara Internasional Lombok itu sebanyak 500 ton.

“Hari ini dua pesawat, besok tiga pesawat yang datang,” katanya.

Sebelumnya, Direktur MGPA, Priandhi Satria, di Lombok Tengah mengatakan 18 kontainer logistik MotoGP Indonesia 2024 yang melalui jalur darat telah tiba di Pertamina Mandalika International Circuit.

Pengiriman mencakup berbagai perangkat penting untuk mendukung penyiaran MotoGP oleh Dorna Sports. Seperti TV compound, perlengkapan broadcast, hospitality, banners, ATC, dan bahan bakar.

“Kedatangan logistik berlangsung secara bertahap,” katanya.

Semua barang yang telah tiba di Pertamina Mandalika International Circuit, Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika telah menjalani pemeriksaan ulang  Bea Cukai Mataram. Hal itu untuk memastikan kelengkapan dan kesiapan dalam mendukung jalannya ajang balap internasional ini.

“Kami akan terus mematangkan persiapan dengan berkoordinasi bersama Dorna Sports serta pihak pemeriksa dari Bea Cukai, termasuk aparat keamanan. Tujuannya menjamin semua logistik tiba tepat waktu dan sesuai dengan prosedur. Serta memastikan semua barang yang tiba sesuai dengan data dan kemasan pengiriman,” katanya.

Tags: Balap Motorlogistik pembalapMotoGP Indonesia
ShareSendShareTweet

Berita Lainnya

5 Pemain Diaspora Timnas Indonesia U-17 Siap Gebrak Qatar

5 Pemain Diaspora Timnas Indonesia U-17 Siap Gebrak Qatar

by Muharram Candra Lugina
06/07/2025

Jakarta (Lampost.co) -- Timnas Indonesia U-17 terus mematangkan persiapan menjelang Piala Dunia U-17 2025 di Qatar, November 2025. Dari 9...

Kyle Walker Tinggalkan Manchester City untuk Bergabung dengan Burnley

Kyle Walker Tinggalkan Manchester City untuk Bergabung dengan Burnley

by Ricky Marly
06/07/2025

Burnley (Lampost.co) -- Kyle Walker resmi meninggalkan Manchester City untuk bergabung dengan klub promosi Liga Primer Inggris, Burnley. Bek berpengalaman...

Calon Bintang Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025

Calon Bintang Timnas Indonesia U-17 di Piala Dunia U-17 2025

by Muharram Candra Lugina
06/07/2025

Jakarta (Lampost.co) -- Pemain keturunan Indonesia-Kamerun, Lionel de Troy, yang mendapat panggilan mengikuti pemusatan latihan (TC) Timnas Indonesia U-17 mencuri...

Load More
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.