• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Rabu, 29/10/2025 23:47
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Hiburan

Iko Uwais Bintangi Film Hollywood Terbaru “MRI”, Syuting Dimulai di Jakarta Awal 2026

Iko Uwais akan membintangi film Hollywood terbaru MRI garapan Liam O’Donnell. Syuting dijadwalkan di Jakarta awal tahun 2026.

Nana HasanbyNana Hasan
28/10/25 - 19:37
in Hiburan, Nasional
A A
iko Uwais

Jakarta (Lampost.co) – Aktor laga internasional Iko Uwais kembali mencuri perhatian dunia perfilman lewat perannya dalam film Hollywood terbaru berjudul MRI. Film bergenre thriller aksi ini disutradarai oleh Liam O’Donnell, sutradara yang dikenal lewat film Skyline (2010).

Poin Penting:

  • Iko Uwais bintangi film Hollywood terbaru berjudul MRI. Disutradarai Liam O’Donnell, sutradara Skyline.
  • MRI mengusung aksi dan seni bela diri bergaya klasik.
  • Syuting utama dijadwalkan berlangsung di Jakarta awal 2026.
  • Iko juga aktif memproduksi film lewat Uwais Pictures.

Film MRI akan mengambil latar pengepungan di sebuah rumah sakit, menghadirkan ketegangan khas aksi Iko Uwais. Proyek ini menandai kolaborasi ketiga antara Iko dan Liam O’Donnell setelah Beyond Skyline (2017) dan Skyline: Warpath.

Baca juga : Nikita Mirzani Divonis 4 Tahun Penjara atas Kasus Pemerasan Reza Gladys

Dalam wawancara bersama Variety, Liam O’Donnell menyampaikan kekagumannya pada Iko. “Karismanya yang murni dan etos kerjanya luar biasa. Ia adalah impian setiap sutradara,” ujarnya antusias.

Iko Uwais Syuting Fil Hollywood di Jakarta Awal 2026

Film MRI diproduksi oleh Christopher Tuffin dari Strong Island dan Ryan Santoso dari Uwais Pictures. Keduanya mengusung konsep penghormatan terhadap film klasik seni bela diri era 1970-an, namun dikemas modern untuk menarik penonton muda.

“Dengan meningkatnya minat pada film Asia, MRI adalah penghormatan penuh semangat terhadap aksi klasik, tetapi ditujukan bagi generasi baru,” ujar Tuffin.

Christopher Tuffin sendiri dikenal lewat sejumlah film populer seperti Peppermint (2018), Freelance (2023), dan Sound of Freedom (2023). Kehadirannya membuat proyek ini semakin menjanjikan secara global.

Perusahaan K5 Intl. pimpinan Daniel Baur telah mengakuisisi hak penjualan internasional film MRI. Mereka akan mulai menawarkannya di American Film Market (AFM) bulan depan. Selain Baur, Amanda Delaplaine dan Chris Ochs juga menjadi produser eksekutif proyek ini.

Proses syuting utama MRI dijadwalkan dimulai di Jakarta pada awal tahun 2026. Pemilihan lokasi ini menjadi kebanggaan tersendiri bagi Indonesia karena menampilkan kekayaan budaya dan visual lokal di layar Hollywood.

Sementara itu, Iko Uwais terus memperluas karier internasionalnya. Melalui perusahaannya, Uwais Pictures, ia juga sukses memproduksi film Ikatan Darah, yang tayang perdana di Fantastic Fest 2025 dan meraih ulasan positif.

Selain itu, film debut penyutradaraannya berjudul Timur akan tayang di bioskop mulai 18 Desember 2025. Kesuksesan beruntun ini menegaskan posisi Iko sebagai ikon aksi global asal Indonesia.

Tags: aktor IndonesiaBeyond Skylinefilm aksifilm HollywoodFilm MRIFilm Terbaru Iko UwaisIko Uwaisindustri film globalLiam O’DonnellSyuting JakartaUwais Pictures
ShareSendShareTweet

Berita Lainnya

PT. Semen Baturaja Tbk (SMBR) selaku anak perusahaan PT. Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG), menggelar Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) di The East Tower Mega Kuningan, Jakarta, Rabu, 29 Oktober 2025. Dok SMBR

Semen Baturaja Perkuat Strategi Bisnis dengan Menambah Kegiatan Usaha Baru

byTriyadi Isworo
29/10/2025

Jakarta (Lampost.co) – PT. Semen Baturaja Tbk (SMBR) selaku anak perusahaan PT. Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG), menggelar Rapat Umum...

Reza Gladys komentari vonis nikita mirzani

Komentar Reza Gladys Tentang Vonis 4 Tahun Penjara Nikita Mirzani

byNana Hasan
29/10/2025

Jakarta (Lampost.co) - Selebgram sekaligus dokter kecantikan Reza Gladys menyampaikan rasa syukur atas vonis empat tahun penjara yang dijatuhkan kepada...

Andrew Andika

Andrew Andika Resmi Menikah di Tanah Suci, Babak Baru Setelah Cerai dari Tengku Dewi Putri

byNana Hasan
29/10/2025

Jakarta (Lampost.co) - Aktor Andrew Andika resmi menikah dengan Violentina Kaif. Kabar bahagia ini ia umumkan langsung melalui akun Instagram...

Load More

Berita Terbaru

Wirausaha Mahasiswa Jadi Kunci Kemandirian Ekonomi
Ekonomi dan Bisnis

Wirausaha Mahasiswa Jadi Kunci Kemandirian Ekonomi

byMuharram Candra Luginaand1 others
29/10/2025

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Kementerian UMKM mendorong mahasiswa agar tidak menunggu lulus untuk memulai bisnis. Pemerintah mendorong agar tercipta wirausaha...

Read moreDetails
Pemanfaatan Teknologi Dorong UMKM Lampung Tembus Pasar Lebih Luas

Pemanfaatan Teknologi Dorong UMKM Lampung Tembus Pasar Lebih Luas

29/10/2025
Kabupaten Kota Ditarget Lahirkan 700 Pengusaha Baru per Tahun

Kabupaten Kota Ditarget Lahirkan 700 Pengusaha Baru per Tahun

29/10/2025
Akademisi Unila Soroti Profesionalisme Polisi: Tegas, Disiplin, dan Tetap Humanis

Akademisi Unila Soroti Profesionalisme Polisi: Tegas, Disiplin, dan Tetap Humanis

29/10/2025
frankfurt vs dortmund

Dortmund ke 16 Besar DFB Pokal Usai Menang Adu Penalti Lawan Frankfurt

29/10/2025
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.