• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Rabu, 19/11/2025 15:57
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Kesehatan

Ini 5 Tanaman Herbal yang Bermanfaat untuk Tingkatkan Fungsi Otak

Kunyit dapat melindungi kesehatan otak dengan menghambat kerusakan sel saraf di otak.

Ricky MarlyMedcombyRicky MarlyandMedcom
09/10/24 - 17:14
in Kesehatan
A A
Ini 5 Tanaman Herbal yang Bermanfaat untuk Tingkatkan Fungsi Otak

Kunyit. (dok. pixabay.com)

Jakarta (Lampost.co) — Meningkatkan kecerdasan otak dan daya ingat adalah prioritas bagi banyak orang. Untuk itu salah satu cara dalam meningkatkan fungsi otak yakni dengan mengonsumsi tanaman herbal.

Ternyata menggunakan tanaman herbal menawarkan solusi alami untuk meningkatkan fungsi otak dan memori.

Tumbuhan ini dapat dengan mudah terintegrasikan ke dalam gaya hidup untuk meningkatkan ketajaman mental dan kesejahteraan kognitif.

Baca Juga:

Miliki Khasiat Tinggi, Tanaman Herbal Banyak Dilirik Industri Farmasi 

Berikut beberapa ramuan dan rempah-rempah yang bermanfaat bagi otak dalam penelitian ilmiah:

1. Ginkgo biloba

Sudah lama berguna sebagai pengobatan demensia. Ginkgo biloba merupakan obat yang umum dalam pengobatan tradisional Tiongkok (TCM) dan terkenal karena manfaatnya.

Ginkgo biloba, melansir dari laman Verywell Mind, diperkirakan dapat membantu meningkatkan fungsi kognitif dengan merangsang sirkulasi dan meningkatkan aliran darah ke otak.

Meskipun penelitian tentang ginkgo biloba memberikan hasil yang beragam, terdapat beberapa bukti bahwa tanaman ini dapat meningkatkan fungsi kognitif pada penderita penyakit Alzheimer atau gangguan kognitif ringan.

 

2. Kunyit

Herbal ini mengandung senyawa yang kita sebut kurkumin, yang memiliki efek antioksidan dan anti-inflamasi. Menurut ulasan yang terbit pada 2010, penelitian menunjukkan bahwa kunyit dapat meningkatkan kesehatan otak. Kemudian mencegah penyakit Alzheimer dengan membersihkan otak dari beta-amiloid (sebuah fragmen protein).

Penumpukan beta-amiloid membentuk plak otak terkait Alzheimer. Selain itu, kunyit dapat melindungi kesehatan otak dengan menghambat kerusakan sel saraf di otak.

 

3. Peppermint

Tanaman ini memiliki kemampuan untuk meningkatkan kecerdasan otak. Melansir Mother Earth Living, sebuah penelitian di Edu Birdy menunjukan bahwa hanya dengan minum ramuan ini dapat meningkatkan daya ingat. Peppermint memiliki kesegaran dan aroma yang kuat. Hal ini bisa membuat orang yang menghirupnya merasa lebih segar.

 

4. Ginseng

Merupakan salah satu herbal terbaik untuk daya ingat karena potensi kemampuannya mencegah kehilangan daya ingat dan mengurangi penurunan daya ingat terkait usia. Salah satu tanaman paling populer dalam pengobatan herbal, ginseng mengandung bahan kimia anti-inflamasi yang kita sebut ginsenosides.

Menurut ulasan yang terbit pada 2018, para ilmuwan telah mengamati bahwa ginsenosides dapat membantu mengurangi kadar beta-amiloid di otak dalam studi laboratorium pendahuluan.

 

5. Rosemary

Selain berguna dalam sejumlah masakan, tanaman herbal ini juga terkenal sebagai salah satu herbal terbaik dalam hal fungsi otak dan memori.

Studi klinis terhadap tanaman ini menunjukan bahwa ekstrak rosemary bisa memperkuat perhatian dan memori pada pelajar yang sehat, orang dewasa, hingga orang tua.

Penting untuk menjadi catatan, herbal untuk ingatan harus berguna sebagai tambahan untuk praktik kesehatan lainnya. Maka sebaiknya selalu konsultasikan dengan dokter terlebih dahulu.

Anda juga bisa mengikuti berita kesehatan dari Persatuan Ahli Farmasi Indonesia (PAFI) Cabang Kajen, Jawa Tengah. Lembaga ini berperan dalam meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan di daerah tersebut dengan mengklik di website pafikajen.org

Tags: daya ingatfungsi otakginsengherbalkunyittanaman herbal
ShareSendShareTweet

Berita Lainnya

Ini 5 Gangguan Kesehatan yang Bisa Muncul dari Kondisi Gigi dan Gusi

Ini 5 Gangguan Kesehatan yang Bisa Muncul dari Kondisi Gigi dan Gusi

byRicky Marlyand1 others
16/11/2025

Jakarta (Lampost.co) -- Gigi dan gusi kita lebih dari sekadar organ tubuh yang fungsinya untuk mengunyah makanan. Namun keduanya bisa...

Wakil Gubernur Lampung Jihan Nurlela menghadiri peringatan Hari Prematuritas Sedunia 2025 di Aula Gedung Kebidanan RSUD Abdul Moeloek (RSUDAM) Bandar Lampung, Minggu (16/11/2025). Dok. ADPIM

Maksimalkan Pelayanan Kesehatan Bayi Prematur di Lampung

byTriyadi Isworo
16/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Wakil Gubernur Lampung Jihan Nurlela meminta jajarannya agar memperhatikan setiap bayi prematur. Bayi ini perlu mendapat...

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin memberikan penghargaan kepada tenaga kesehatan dalam peringatan Hari Kesehatan Nasional ke-61 di Jakarta, Rabu (12/11/2025). ANT

52 Juta Warga Ikut Cek Kesehatan, Ini yang Bikin Angka TB Turun

byDelima Napitupuluand1 others
12/11/2025

Jakarta (lampost.co)-- Lebih dari 52 juta orang mengikuti program Cek Kesehatan Gratis (CKG) dalam kurun waktu sekitar satu tahun, kata Menteri...

Berita Terbaru

Warga Pesisir Bandar Lampung sedang melewati banjir rob atau pasang air laut maksimum. Dok Lampost.co
Cuaca

Banjir Rob Berpotensi Melanda Pesisir Lampung 21-24 November 2025

byTriyadi Isworo
19/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co) — Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini terkait potensi banjir rob atau pasang air...

Read moreDetails
Imbang dengan Turki 2-2, Spanyol Tetap Lolos ke Piala Dunia 2026

Imbang dengan Turki 2-2, Spanyol Tetap Lolos ke Piala Dunia 2026

19/11/2025
Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menyampaikan peringatan dini waspada banjir Kabupaten Pesawaran. Dok BMKG

Peringatan Dini Waspada Banjir Kabupaten Pesawaran

19/11/2025
Way Kanan Teacher Summit 2025

Way Kanan Gelar “Teacher Summit 2025” untuk Tingkatkan Kompetensi Guru dan Dorong Kenaikan IPM

19/11/2025
Pabrik pengolahan kopi PTPN I.

PTPN I Perkuat Komoditas Kopi, Dua Pabrik Teh Resmi Dikonversi

19/11/2025
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.