• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Rabu, 28/01/2026 12:37
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Olahraga Bola

Patrick Kluivert Soroti Pentingnya Nutrisi Pemain Selama Ramadan

Bertanding dua kali dalam waktu dekat di tengah Ramadan, kata Kluivert, penting para pemainnya memiliki asupan nutrisi yang baik.

Ricky MarlyAntaranewsbyRicky MarlyandAntaranews
13/03/25 - 16:33
in Bola, Olahraga
A A
Timnas Indonesia Harusnya Bisa Cetak Lebih Banyak Gol saat Lawan Bahrain

Pelatih anyar Timnas Indonesia, Patrick Kluivert. (Zam/Medcom.id)

Jakarta (Lampost.co) — Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert menyoroti pentingnya nutrisi untuk para pemain. Skuad Garuda akan menjalani dua laga putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 di tengah bulan Ramadan.

 

  • Bertanding dua kali dalam waktu dekat di tengah Ramadan, pentingnya para pemain memiliki asupan nutrisi.
  • Kluivert akan berkoordinasi dengan dokter, fisioterapis, dan pelatih performance. 
  • Pelatih akan memantau dengan cermat suplemen bagi para pemain. 

 

Indonesia akan menjalani dua laga kualifikasi Piala Dunia 2026 melawan Australia pada 20 Maret di Sydney dan melawan Bahrain pada 25 Maret di Jakarta.

“Dari sudut pandang saya untuk memberikan dukungan besar kepada setiap pemain. Kami juga harus mengambil alih karena kami memiliki pemain yang sedang menjalani puasa Ramadan,” kata Kluivert mengutip dari YouTube resmi Timnas Indonesia, Kamis, 13 Maret 2025.

Baca Juga:

Ini Daftar Nama Sementara Pemanggilan Pemain Timnas Indonesia

“Jadi di waktu-waktu khusus perlu memiliki bahan bakar khusus bagi tubuh untuk tampil dengan tepat pada tingkat yang tepat juga,” ujarnya.

Kluivert akan Berkoordinasi 

Bertanding dua kali dalam waktu dekat di tengah Ramadan, kata Kluivert, penting para pemainnya memiliki asupan nutrisi yang baik. Hal ini untuk menjaga performa di lapangan tetap optimal, khususnya bagi mereka yang beragama Islam.

Ia mengaku akan berkoordinasi dengan dokter, fisioterapis, dan pelatih performance terkait hal ini.

Mantan pemain FC Barcelona itu juga akan memantau dengan cermat suplemen bagi para pemain sebelum dan sesudah pertandingan.

“Suplemen apa yang dikonsumsi para pemain, makanan apa yang dikonsumsi sebelum dan sesudah pertandingan,” jelasnya.

“Anda tahu, kita dalam waktu singkat dengan bersama-sama kami memainkan dua pertandingan. Jadi bagi saya performa seseorang pemain adalah hal yang penting. Jadi kami harus tampil baik dan nutrisi itu penting,” tegasnya.

Adapun untuk dua laga melawan Australia dan Bahrain, Kluivert telah memanggil 27 pemain pada Minggu, 9 Maret 2025.

Dari 27 nama itu, ada Septian Bagaskara yang menjadi nama baru dari pemain Liga 1 Indonesia. Ole Romeny juga menjadi wajah baru yang Kluivert panggil usai pemain Oxford United itu menyelesaikan proses naturalisasinya bulan lalu.

Jumlah ini akan bertambah menyusul datangnya tiga pemain baru yaitu Joey Pelupessy, Dean James, dan Emil Audero yang rencananya akan PSSI daftarkan paling lambat pada hari ini.

Tags: AustraliaBahrainDean JamesEmil AuderoJoey PelupessyKualifikasi Piala Dunia 2026Liga 1 IndonesianutrisiOle RomenyOxford UnitedPatrick KluivertpemainPSSIramadanSeptian BagaskaraTimnasTimnas Indonesia
ShareSendShareTweet
ADVERTISEMENT

Berita Lainnya

Riki Matsuda

Resmi dari FIFA, Kapten Liga Jepang Berpeluang Dinaturalisasi Timnas Indonesia

byEffran
27/01/2026

Jakarta (Lampost.co) -- PSSI membuka peluang menambah amunisi baru untuk Timnas Indonesia jelang FIFA Series 2026. Salah satu kandidat kuat datang...

logo Liga Prancis

Kejutan di Pierre-Mauroy, Strasbourg Gilas Lille 4-1

byIsnovan Djamaludin
27/01/2026

Lille (Lampost.co)—Publik Stade Pierre-Mauroy terbungkam saat tuan rumah LOSC Lille dipaksa menyerah dengan skor telak 1-4 oleh tamunya, RC Strasbourg,...

logo BRI Super League

Dwigol Alex Martins Menangkan Banten Warriors

byIsnovan Djamaludin
27/01/2026

Serang (Lampost.co)—Dewa United sukses mengawali putaran kedua BRI Super League musim 2025/2026 dengan hasil gemilang. Menjamu Arema FC di Banten...

Berita Terbaru

Para pekerja di salah satu perusahaan milik negara yang beroperasi di Lampung sedang bekerja. ANTARA
Lampung

Disnaker Komitmen Seimbangkan Kesejahteraan Buruh dan Iklim Investasi

byDelima Napitupulu
28/01/2026

Bandar Lampung (lampost.co)--Dinas Tenaga Kerja Provinsi Lampung menegaskan bahwa perumusan Upah Minimum Provinsi (UMP) untuk tahun 2026 akan memprioritaskan standar...

Read moreDetails
Demo K3 oleh perwakilan perusahaan di Lampung dalam apel K3 di lingkungan Pemerintah Provinsi Lampung. ANTARA

Pemprov Tekankan SOP Ketat Guna Tekan Angka Kecelakaan Kerja

28/01/2026
Kegiatan sholat gaib yang digelar oleh Kodam XXI/Radin Intan. Bandarlampung, Selasa (27/1/2026). ANTARA

Kodam Radin Inten Doakan Korban Longsor Cisarua dan Prajurit Beruang Hitam

28/01/2026
Kawasan Dinas Sosial Jadi Pilihan Masyarakat Berburu Kuliner

Kawasan Dinas Sosial Jadi Pilihan Masyarakat Berburu Kuliner

28/01/2026
Melaney Ricardo

Melaney Ricardo Nyaris Tewas Saat Pesta: Tatapan Ayah Mengubah Hidupnya

28/01/2026
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.