• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Jumat, 14/11/2025 21:30
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Ekonomi dan Bisnis

Wagub Tinjau Pemeriksaan Kesehatan Gratis untuk Pelajar dan Santri

Wakil Gubernur Lampung meninjau pemeriksaan kesehatan gratis bagi pelajar dan santri di Lampung Selatan sebagai upaya memperkuat deteksi dini penyakit dan meningkatkan kesehatan lingkungan sekolah serta pesantren.

Nana HasanSilvia AgustinabyNana HasanandSilvia Agustina
14/11/25 - 21:29
in Ekonomi dan Bisnis
A A
Wagub Tinjau Cek Kesehatan Gratis di Pesantren

Bandar Lampung (Lampost.co)—Pemerintah Provinsi Lampung mendorong pelaksanaan cek kesehatan gratis (CKG) bagi pelajar sebagai upaya memperkuat deteksi dini penyakit di lingkungan sekolah dan pesantren. Program ini dinilai penting untuk memastikan anak-anak memperoleh pemantauan kesehatan sejak dini dan mencegah munculnya penyakit yang sulit ditangani.

Poin Penting

  • Pemprov Lampung memperkuat deteksi dini penyakit melalui program CKG bagi pelajar dan santri.
  • Wagub Lampung, Jihan Nurlela, meninjau pemeriksaan kesehatan gratis di Lampung Selatan.
  • Salah satu lokasi yang dikunjungi yaitu Pondok Pesantren Al Amin Cintamulya.
  • Pemeriksaan meliputi cek tekanan darah, kesehatan mata, gigi, tinggi badan, berat badan, dan pemeriksaan dasar lainnya.
  • Program CKG menyasar masyarakat umum, pelajar, dan santri pondok pesantren.

Wakil Gubernur Lampung, Jihan Nurlela, melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Lampung Selatan untuk memantau pelaksanaan pemeriksaan kesehatan gratis bagi pelajar SD, SMP, dan SMA.

Salah satu lokasi yang dikunjungi ialah Pondok Pesantren Al Amin Cintamulya, Lampung Selatan. Kunjungan berlangsung hangat dan diikuti oleh para pengasuh serta santri.

Baca juga : Pemprov Lampung Dorong Aktivasi Peserta BPJS yang Menunggak

Dalam kunjungan tersebut, pemeriksaan CKG mencakup pengecekan tekanan darah, kesehatan mata dan gigi, pengukuran tinggi dan berat badan, serta sejumlah pemeriksaan dasar lainnya. Pemeriksaan ini dilakukan secara menyeluruh untuk mengetahui kondisi kesehatan pelajar dan santri secara aktual.

Menurut Jihan, program Cek Kesehatan Grat menyasar masyarakat umum, pelajar sekolah, hingga santri pondok pesantren. Ia menilai deteksi dini penting dilakukan, terutama di lingkungan pesantren yang memiliki pola tinggal bersama sehingga risiko penularan penyakit menjadi lebih tinggi.

“Dengan pemeriksaan rutin seperti ini, kita bisa tahu lebih cepat kalau ada masalah kesehatan. Apalagi di pesantren, karena tinggal bersama, kalau satu sakit bisa cepat menular ke yang lain. Jadi penting untuk menjaga kebersihan dan kesehatan,” ujarnya.

Ia berpesan agar seluruh santri dan pengasuh terus menjaga kebersihan, menerapkan pola hidup sehat, dan tetap bersemangat dalam belajar. Pesan tersebut disampaikan sebagai pengingat bahwa menjaga kesehatan merupakan bagian dari tanggung jawab pribadi.

“Menjaga kebersihan itu bukan hanya soal kesehatan, tapi juga ibadah. Kalau kita tidak menjaga kebersihan, bisa menzolimi diri sendiri dan orang lain,” pungkasnya.

Tags: CKG Lampungdeteksi dini penyakitJihan Nurlelakesehatan pesantrenkesehatan sekolahLampung Selatanpelajar lampungpemeriksaan kesehatan gratispemeriksaan kesehatan pelajarpesantren Lampungsantri LampungWakil Gubernur Lampung
ShareSendShareTweet

Berita Lainnya

Wagub Lampung (Pemprov Lampung0 bersama Kadis Kesehatan dan Direktur RSUAM

Pemprov Lampung Dorong Aktivasi Peserta BPJS yang Menunggak

byNana Hasanand1 others
14/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co)—Cakupan Universal Health Coverage (UHC) di Provinsi Lampung menunjukkan perkembangan positif. Meski demikian, capaian tersebut dinilai perlu diimbangi...

Wakil Gubernur Lampung, Jihan Nurlela ingatkan pentingny cek kesehatan gratis

Pemprov Lampung Dorong Implementasi Cek Kesehatan Gratis

byNana Hasanand1 others
14/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co)— Pemerintah Provinsi Lampung menegaskan komitmennya memperkuat layanan pencegahan penyakit melalui integrasi program Cek Kesehatan Gratis (CKG), skrining...

KMP Dalom 1 Resmi Diluncurkan, Jadi Simbol Kemajuan Transportasi Laut di Lampung

KMP Dalom 1 Resmi Diluncurkan, Jadi Simbol Kemajuan Transportasi Laut di Lampung

byRicky Marlyand1 others
14/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Direktur Utama PT Lautan Damai Nusantara, Chandra Damanik, menegaskan bahwa peluncuran Kapal Motor Penyeberangan (KMP) Dalom...

Berita Terbaru

Wagub Tinjau Cek Kesehatan Gratis di Pesantren
Ekonomi dan Bisnis

Wagub Tinjau Pemeriksaan Kesehatan Gratis untuk Pelajar dan Santri

byNana Hasanand1 others
14/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co)—Pemerintah Provinsi Lampung mendorong pelaksanaan cek kesehatan gratis (CKG) bagi pelajar sebagai upaya memperkuat deteksi dini penyakit di...

Read moreDetails
Kylian Mbappe sumbang brace

Prancis Lolos Langsung ke Piala Dunia 2026 Usai Hajar Ukraina

14/11/2025
Wagub Lampung (Pemprov Lampung0 bersama Kadis Kesehatan dan Direktur RSUAM

Pemprov Lampung Dorong Aktivasi Peserta BPJS yang Menunggak

14/11/2025
Wakil Gubernur Lampung, Jihan Nurlela ingatkan pentingny cek kesehatan gratis

Pemprov Lampung Dorong Implementasi Cek Kesehatan Gratis

14/11/2025
Rumah Pintar yang lahir dari gotong royong warga berfungsi sebagai ruang belajar, diskusi, dan pusat kegiatan masyarakat serta mampu menciptakan berbagai inisiatif, mulai dari rumah produksi gula semut, rumah maggot, bank sampah, hingga pemancingan ikan yang memberi manfaat nyata bagi warga sekitar.

Pendidikan dan Usaha Gula Semut Kampung Berseri Astra Tabek Talang Babungo Kuatkan Kemandirian Ekonomi Warga

14/11/2025
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.