• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Kamis, 09/10/2025 19:17
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Lampung Bandar Lampung

11 Fasilitas Perpustakaan Daerah Lampung untuk Wisata Edukasi

EffranAndi ApriadibyEffranandAndi Apriadi
19/04/24 - 22:31
in Bandar Lampung, Humaniora, Lampung
A A
Suasana Perpustakaan Daerah Lampung

Suasana Perpustakaan Daerah Lampung. Lampost.co/Andi

Bandar Lampung (Lampost.co) — Lampung memiliki berbagai jenis wisata, seperti alam, kuliner, termasuk edukasi. Untuk wisata edukasi salah satunya terdapat Perpustakaan Daerah di Jalan Zainal Abidin Pagar Alam, Kedaton, Bandar Lampung.

Tempat itu bisa menjadi destinasi wisata sekaligus belajar bersama keluarga saat akhir pekan.

Perpustakaan modern enam lantai itu memiliki berbagai fasilitasi yang bisa bermanfaat untuk pengunjungnya, baik pelajar, mahasiswa maupun anak-anak.

Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Lampung, Riski Sofyan, mengatakan literasi masyarakat Lampung saat ini masih cukup tinggi. Terbukti banyak pengunjung yang datang ke perpustakaan setiap harinya.

“Banyak pengunjung yang datang khususnya mahasiswa dan berbagai sekolah,” ujar Riski, Jumat, 19 April 2024.

BACA JUGA: Inovasi Tata Kelola Perpustakaan Picu Minat Baca

Dia melanjutkan, Perpustakaan Daerah itu memiliki berbagai fasilitas guna memberikan kenyamanan pengunjung. Mulai dari ruang referen sebagai ruang baca, tetapi tidak boleh meminjam.

Kemudian ruang laktasi untuk ibu menyusui, ruang sinema mini, ruang anak yang memiliki ribuan buku bacaan anak-anak, play land, dan berbagai permainan. Untuk mengedukasi anak terhadap kebudayaan, ruangan itu juga terdapat permainan tradisional seperti congklak.

Selain itu ada pula ruang multimedia dan ruang pelestarian, seperti koran-koran dari tahun 1990. Khusus masyarakat difabel terdapat ruangan yang memiliki buku dengan huruf braille dan jalur difabel.

“Pengunjung juga bisa menikmati internet dari wifi secara gratis dan musala,” ujar dia.

Dalam gedung tersebut juga ada empat aula besar yang bisa para pegiat literasi dan masyarakat gunakan, seperti pelatihan jurnalistik, keuangan, ketenagakerjaan dan lainnya.

“Siapa saja bisa ingin menggunakan aula itu secara gratis. Untuk itu, kami juga mengajak semua pegiat literasi dapat berkolaborasi,” kata dia.

Ia berharap peran aktif dari dinas-dinas yang memiliki tim literasi untuk menggelar kelas minat dan bakat di Perpustakaan Modern Lampung.

“Misalnya, Dinas Kehutanan bisa memberikan kelas minat kehutanan dan Dinas Pariwisata menggelar kelas minat pariwisata, dan perangkat daerah lainnya,” kata dia.

Pengembangan Fasilitas

Selain menyediakan buku-buku, pihaknya turut mengembangkan buku digital dalam aplikasi E-Capung yang dapat masyarakat unduh melalui play store. Sejumlah fasilitas tersebut pun akan terus bertambah karena masih dalam pengembangan.

“Kami akan memperbanyak buku digital melalui titik baca, yaitu ada satu titik yang menampilkan barcode. User bisa scan barcode itu dan membaca dalam radius tertentu,” kata dia.

Tags: literasipemprov lampungPERPUSTAKAAN
ShareSendShareTweet

Berita Lainnya

Pengawas dari Dinas Kesehatan Lampura usai memberikan materi kepada relawan di salah satu dapur MBG di Kotabumi, Kamis, 9 Oktober 2025. (Foto. Lampost.co/ Fajar Nofitra)

Kesiapan Dapur MBG Rejosari Lampung Utara Capai 80%

byTriyadi Isworoand1 others
09/10/2025

Kotabumi (Lampost.co) – Kesiapan Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Pemuda Muhammadiyah yang terletak di Rejosari, Kotabumi, Kabupaten Lampung Utara capai...

Restorative Justice di Aula Kejari Tanggamus, Kamis, 9 Oktober 2025. (Dok Kejari)

Tiga Tersangka Kasus Narkoba di Tanggamus Dapat Restorative Justice

byTriyadi Isworo
09/10/2025

Kotaagung (Lampost.co) – Kejaksaan Negeri Tanggamus menghentikan penuntutan terhadap tiga tersangka kasus penyalahgunaan narkoba. Hal itu melalui program Restorative Justice...

Prototipe teknologi karya mereka berhasil diuji coba dan disosialisasikan di hadapan para petambak di CV Sebalang Berkah, Desa Tarahan, Katibung, Lampung Selatan, Senin, 6 Oktober 2025.

Teknologi Tambak Udang Cerdas Berbasis IoT Resmi Diuji di Lampung Selatan

byDelima Napitupuluand1 others
09/10/2025

Lampung Selatan (lampost.co)--Tim dosen Institut Teknologi Sumatera (Itera) mengembangkan teknologi tambak udang cerdas berbasis Internet of Things (IoT) yang mampu...

Load More

Berita Terbaru

Istri Komisaris PT LEB Diperiksa Kejati Dugaan Korupsi Ratusan Miliar
Hukum

Istri Komisaris PT LEB Diperiksa Kejati Dugaan Korupsi Ratusan Miliar

byDelima Napitupulu
09/10/2025

Bandar Lampung (lampost.co)--Penyidik dari Bidang Tindak Pidana Khusus (Pidsus) Kejaksaan Tinggi Lampung kembali memanggil Ketua Koperasi Jasa Lembaga Keuangan Mikro...

Read moreDetails
OLXmobbi Tawarkan Solusi Jual Mobil Cepat di GIIAS 2025

OLXmobbi Tawarkan Solusi Jual Mobil Cepat di GIIAS 2025

09/10/2025
Pengawas dari Dinas Kesehatan Lampura usai memberikan materi kepada relawan di salah satu dapur MBG di Kotabumi, Kamis, 9 Oktober 2025. (Foto. Lampost.co/ Fajar Nofitra)

Kesiapan Dapur MBG Rejosari Lampung Utara Capai 80%

09/10/2025
nikita mirzani

Nikita Mirzani Dituntut 11 Tahun Penjara dan Denda Rp2 Miliar atas Kasus Pemerasan dan TPPU

09/10/2025
Restorative Justice di Aula Kejari Tanggamus, Kamis, 9 Oktober 2025. (Dok Kejari)

Tiga Tersangka Kasus Narkoba di Tanggamus Dapat Restorative Justice

09/10/2025
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.