• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Kamis, 20/11/2025 13:15
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Olahraga Bola

Manchester City Libas Borussia Dortmund 4-1

Kemenangan ini mengantarkan The Citizens naik ke peringkat keempat klasemen grup dengan koleksi 10 poin dari empat laga.

Isnovan DjamaludinAntaranewsbyIsnovan DjamaludinandAntaranews
07/11/25 - 00:42
in Bola, Olahraga
A A
08OLAHRAGA-FB-07NOV

Selebrasi Rayan Cherki setelah mencetak gol keempat Manchester City dalam pertandingan Liga Champions lawan Borussia Dortmund pada Kamis (6/11/2025). Foto: UEFA.com

Jakarta (Lampost.co)—Manchester City tampil dominan saat melibas Borussia Dortmund 4-1 pada matchday keempat Liga Champions 2025/2026 di Stadion Etihad, Kamis (6/11/2025) dini hari WIB.

Poin penting:

  • Manchester City melibas Borussia Dortmund 4-1.
  • Gol kemenangan City tercipta lewat Phil Foden (2), Erling Haaland, dan Mathis Cerki.
  • Dortmund hanya membalas sekali lewat Anton Waldemar.

Phil Foden menjadi bintang lapangan dengan brace gemilang. Sedangkan Erling Haaland dan Mathis Cerki melengkapi pesta gol tuan rumah. Dortmund hanya membalas sekali lewat Anton Waldemar.

Kemenangan ini mengantarkan The Citizens naik ke peringkat keempat klasemen grup dengan koleksi 10 poin dari empat laga. Demikian laman UEFA pada Kamis.

Baca juga: Barcelona Nyaris Terjungkal di Kandang Brugge

Bermain di hadapan pendukung sendiri, City langsung menggebrak. Pada menit ke-22, Phil Foden membuka keunggulan dengan tembakan melengkung dari luar kotak penalti yang gagal kiper Gregor Kobel halau.

Keunggulan berlipat tujuh menit kemudian. Haaland menyambar umpan silang mendatar Jeremy Doku dengan tendangan keras untuk menjadikan skor 2-0.

Dominasi City membuat Dortmund sulit keluar dari tekanan, dan babak pertama berakhir dengan keunggulan tuan rumah.

Memasuki babak kedua, City tidak mengendur. Pada menit ke-57, Foden kembali mencatatkan namanya di papan skor melalui tembakan kaki kiri yang lagi-lagi tidak terjangkau Kobel sehingga memperlebar jarak menjadi 3-0.

Baca juga: Garnacho selamatkan Chelsea dari kekalahan lawan Qarabag

Dortmund sempat bangkit pada menit ke-72 saat Waldemar memperkecil ketertinggalan menjadi 3-1. Namun, harapan tim tamu pupus saat injury time.

Mathis Cerki memastikan kemenangan 4-1 dengan gol penutup yang memicu sorak sorai ribuan suporter Etihad.

Baca juga: Menang atas Slavia Praha, Arteta puji tiga pemain Arsenal

Susunan pemain:

Manchester City (4-3-3): Gianluigi Donnarumma; Nunes, Stones, Gvardiol, O’Reilly; Gonzalez, Savinho, Tijjani Reijnders; Phil Foden, Jeremy Doku, Erling Haaland.

Borussia Dortmund (4-2-3-1): Kobel; Anton, Schlotterbeck, Bensebaini, Ryerson; Nmecha, Sabitzer; Svensson, Adeyemi, Beier; Guirassy.

Tags: City Libas Dortmundfase ligaLiga Champions Eropa (UCL)Manchester City vs Borussia Dortmundmusim 2025/2026pertandingan keempatPhil Foden cetak braceSepak bola
ShareSendShareTweet

Berita Lainnya

Imbang dengan Turki 2-2, Spanyol Tetap Lolos ke Piala Dunia 2026

Imbang dengan Turki 2-2, Spanyol Tetap Lolos ke Piala Dunia 2026

byRicky Marlyand1 others
19/11/2025

Jakarta (Lampost.co) -- Timnas Spanyol hanya mampu bermain imbang 2-2 dengan Turki pada laga terakhir Grup E Kualifikasi Piala Dunia...

Kalahkan Denmark di Injury Time, Skotlandia Lolos Dramatis ke Piala Dunia 2026

Kalahkan Denmark di Injury Time, Skotlandia Lolos Dramatis ke Piala Dunia 2026

byRicky Marlyand1 others
19/11/2025

Glasgow (Lampost.co) -- Skotlandia lolos ke Piala Dunia 2026 usai menang dramatis atas Denmark pada matchday terakhir Grup C Kualifikasi...

08OLAHRAGA-FA (headshot)-19NOV

Meski Lolos ke Piala Dunia 2026, Koeman Tegaskan Belanda Terus Berbenah

byIsnovan Djamaludinand1 others
18/11/2025

Jakarta (Lampost.co)—Pelatih Timnas Belanda, Ronald Koeman, menegaskan tim asuhannya akan terus berbenah setelah memastikan diri lolos ke Piala Dunia 2026...

Berita Terbaru

Foto bersama antara Komunitas Veteran dan BATIQA Hotel Lampung
Advertorial

Menghormati Jasa Pejuang, BATIQA Hotel Lampung Undang Komunitas Veteran di Peringatan Hari Pahlawan

byAdi Sunaryo
20/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co): BATIQA Hotel Lampung mengundang komunitas veteran Lampung untuk memperingati Hari Pahlawan pada 9 November 2025. Tiga organisasi...

Read moreDetails
PFI Menjaga Integritas, Melindungi Pewarta Foto

PFI Menjaga Integritas, Melindungi Pewarta Foto

20/11/2025
Anggota DPRD Lampung Desak Pemerintah Awasi Kelangkaan Solar

SIMPUL Desak Kapolda Lampung Tindak Pemilik SPBU Nakal dalam Kasus Penyalahgunaan BBM Subsidi

20/11/2025
Prakiraan cuaca di Wilayah Provinsi Lampung diperkirakan cerah-berawan.Ilustrasi. (Foto: Pixabay)

Kamis, 20 November 2025, Lampung Berawan Waspada Hujan dan Angin

20/11/2025
Lampung Siapkan Teknologi Modifikasi Cuaca untuk Antisipasi Banjir

Lampung Siapkan Teknologi Modifikasi Cuaca untuk Antisipasi Banjir

19/11/2025
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.