• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Selasa, 20/01/2026 07:04
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Olahraga Bola

Nova Arianto Siapkan Rotasi Pemain di Laga Terakhir

Timnas U-17 Indonesia menunjukkan performa solid di Piala Asia U-17 2025 dengan dua kemenangan beruntun.

Muharram Candra LuginabyMuharram Candra Lugina
10/04/25 - 21:28
in Bola, Olahraga
A A
Pelatih Ingin Lihat Potensi Pemain Timnas Indonesia U-17 di Piala Kemerdekaan 2025

Pelatih kepala tim nasional sepak bola Indonesia U-17, Nova Arianto. (Antara/HO-PSSI)

Jeddah (Lampost.co) — Timnas U-17 Indonesia memastikan diri maju ke perempat final Piala Asia U-17 sekaligus lolos ke Piala Dunia U-17 2025. Kedua tiket berada dalam genggaman Garuda Muda usai menang 4-1 atas Yaman dalam laga kedua Grup C Piala Asia U-17 2025 di Prince Abdullah Al-Faisal Stadium, Jeddah, Arab Saudi, Senin malam, 7 April 2025. Pelatih kepala Timnas U-17 Indonesia, Nova Arianto, akan melakukan rotasi pemain pada laga terakhir penyisihan grup melawan Afghanistan.

Hasil manis itu merupakan yang kedua setelah di laga pembuka Garuda Muda menekuk Korea Selatan.

Poin Penting:

  • Kemenangan atas Yaman memastikan tiket ke perempat final serta Piala Dunia U-17 2025.

  • Pelatih Nova Arianto akan rotasi pemain saat hadapi Afghanistan di laga terakhir grup C.

  • Ketua Umum PSSI Erick Thohir minta tim tetap fokus dan incar prestasi maksimal.

Pasukan Nova Arianto duduk di puncak klasemen sementara dengan poin sempurna 6. Pada laga terakhir grup melawan Afghanista, Jumat dini hari, 11 April 2025, Nova Arianto mengonfirmasi akan merotasi susunan pemain utama.

Beri Kesempatan Pemain

Nova Arianto menyatakan laga kontra Afghanistan menjadi momentum ideal untuk menurunkan pemain yang belum mendapat menit bermain. “Kami akan rotasi pemain karena ingin melihat kondisi para pemain yang belum turun. Semua pemain yang ada akan kami coba,” ujar pelatih yang saat masih bermain terkenal dengan gaya suster ngesot usai mencetak gol itu.

Baca juga: Ini Jadwal Laga Ketiga Piala Asia U-17 2025: Afghanistan vs Indonesia

Rotasi ini penting untuk menjaga kebugaran pemain inti sekaligus memberikan pengalaman tanding kepada seluruh skuad. Keputusan ini juga menunjukkan kedalaman tim yang dimiliki Garuda Muda.

Susunan Pemain Saat Lawan Korsel dan Yaman

Dalam dua laga sebelumnya, Nova Arianto menurunkan susunan pemain yang nyaris identik.Starting eleven melawan Korsel dan Yaman adalah:

  • Kiper: Dafa Al Gasemi
  • Lini belakang: M. Al Gazani Dwi, Putu Panji, Matthew Baker
  • Tengah: Daniel Alfrido, Nazriel Alfaro, Evandra Florasta, Fabio Azkairawan
  • Lini serang: Zahaby Gholy, M. Mierza, Fadly Alberto

Sementara itu, sejumlah pemain lain bermain dari bangku cadangan, antara lain Dafa Zaidan, Fandi Ahmad, Ilham Romadhona, Rafi Rasyiq, Putu Ekayana, dan Josh Holong.

Meski akan melakukan rotasi pemain, Nova menegaskan tidak akan mengurangi ambisi tim meraih kemenangan.

Target Prestasi Tetap Tinggi

Sementara itu, Ketua Umum PSSI Erick Thohir mengapresiasi keberhasilan Timnas U-17 mengamankan tiket ke Piala Dunia U-17 2025 di Qatar. Namun, ia mengingatkan perjalanan belum usai.

“Selamat atas kemenangan melawan Yaman.Timnas U-17 resmi lolos ke perempat final dan Piala Dunia U-17,” ujar Erick di Jakarta.

“Tapi ingat, perjuangan belum selesai. Fokus penuh harus diberikan pada pertandingan berikutnya untuk mencapai prestasi tertinggi di Piala Asia U-17 2025,” katanya.

Tetap Waspadai Afghanistan

Nova kemungkinan melakukan rotasi pemain dengan menurunkan para pemain pelapis dalam laga terakhir. Meski demikian, tim wajib mewaspadai kekuatan Afghanistan. Para pemain mesti menjaga momentum kemenangan dengan tetap tampil maksimal. Tim pelatih berharap dengan rotasi pemain bisa menemukan lebih banyak opsi taktik dan formasi.

Tags: Erick Thohir PSSIHasil Timnas U-17Nova Arianto pelatih Timnas U-17Nova Arianto rotasi pemainPiala Asia U-17 2025Piala Dunia U-17 2025timnas u-17Timnas U-17 vs Afghanistan
ShareSendShareTweet
ADVERTISEMENT

Berita Lainnya

carrick dan guardiola

Michael Carrick Enggan Bereuforia Usai MU Kalahkan Man City

byIsnovan Djamaludinand1 others
19/01/2026

Jakarta (Lampost.co)—Pelatih interim Manchester United, Michael Carrick, menegaskan tidak ingin bereuforia meski berhasil membawa timnya mengalahkan Manchester City dalam lanjutan...

forest vs arsenal

Arsenal Gagal Bawa Pulang Poin Penuh dari Markas Nottingham

byIsnovan Djamaludinand1 others
18/01/2026

Jakarta (Lampost.co)—Arsenal gagal membawa pulang poin penuh setelah bermain imbang tanpa gol dengan Nottingham Forest dalam matchday ke-22 Liga Inggris 2025/2026 di...

para pemain dortmund berselebrasi

Bekuk St Pauli 3-2, Dortmund Lanjutkan Tren Kemenangan

byIsnovan Djamaludinand1 others
18/01/2026

Jakarta (Lampost.co)—Borussia Dortmund melanjutkan tren kemenangan mereka dengan membekuk tamunya St Pauli dengan skor 3-2, pada pertandingan Liga Jerman 2025/2026...

Berita Terbaru

Nampak cuaca Kota Bandar Lampung cerah berawan. Namun BMKG Provinsi Lampung tetap mengingatkan tetap waspada potensi hujan. (Foto: Lampost.co / Triyadi Isworo)
Cuaca

Selasa, 20 Januari 2026, Lampung Cerah Berawan Waspada Hujan

byTriyadi Isworo
20/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co) – Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Provinsi Lampung menyampaikan prakiraan cuaca harian. Selasa, 20 Januari 2026,...

Read moreDetails
Ricky Harun

Dituding Karaoke Bersama LC, Ricky Harun Beri Respons Bijak di Media Sosial

19/01/2026
Lisa Blackpink

Lisa BLACKPINK Syuting Film Netflix ‘Tygo’ di Bandung, Lokasi Stone Garden Jadi Sorotan

19/01/2026
Direktorat Reserse Narkoba Polda Lampung berhasil menggagalkan upaya penyelundupan narkotika jenis sabu seberat 10,63 kilogram. Dok Polda

Polda Lampung Amankan 10 Kg Sabu Asal Aceh Dikamuflasekan dengan Durian

19/01/2026
dr richard lee

Alasan dr. Richard Lee Batal Diperiksa sebagai Tersangka Kasus Perlindungan Konsumen

19/01/2026
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.