• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Minggu, 02/11/2025 00:01
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Hukum

Kesigapan Petugas Lapas Kelas IIA Kotabumi Gagalkan Penyelundupan Narkoba

Keberhasilan petugas Lapas Kelas IIA Kotabumi menggagalkan upaya penyelundupan narkoba menunjukkan komitmen kuat dalam menjaga lingkungan lapas tetap bersih dari barang haram.

Muharram Candra LuginaFajar NofitrabyMuharram Candra LuginaandFajar Nofitra
01/11/25 - 02:40
in Hukum, Kriminal, Lampung Utara
A A
Kesigapan Petugas Lapas Kelas IIA Kotabumi Gagalkan Penyelundupan Narkoba

Petugas Lapas Kelas IIA Kotabumi menggagalkan upaya penyelundupan narkoba ke dalam lapas. (Dok. Lapas Kelas IIA Kotabumi)

Kotabumi (Lampost.co) — Petugas Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Kotabumi menunjukkan kewaspadaan tinggi dengan menggagalkan penyelundupan narkoba ke dalam lapas. Upaya masuknya sabu dan ganja sintetis itu terjadi Kamis, 30 Oktober 2025, namun gagal berkat kejelian petugas lapas yang curiga dengan barang titipan berupa pemanas air.

Poin Penting:

  • Petugas Lapas Kelas IIA Kotabumi menggagalkan penyelundupan sabu dan ganja sintetis.

  • Kalapas menegaskan komitmen memberantas narkoba di dalam lapas.

  • Petugas KPLP akan memperketat pengawasan dan pemeriksaan barang.

Kemudian petugas lapas membuka pemanas air tersebut dan menemukan 1 paket sedang ganja sintetis, sabu 1 paket sedang, dan sebuah ponsel.

Barang haram tersebut untuk salah satu warga binaan lapas, yakni YP (24). Warga Bandar Lampung tersebut merupakan tahanan kasus narkotika yang sedang menjalani masa tahanan 5 tahun.

Baca juga: Lapas Kotabumi Pastikan Napi Pakai Sabu di Foto Viral Bukan Kejadian Baru

Koordinasi Cepat Lapas dengan Polres Lampura

Setelah temuan itu, petugas lapas langsung berkoordinasi dengan Mapolres Lampung Utara (Lampura) untuk proses hukum lebih lanjut. “Sebagai tindak lanjut, kami langsung melapor ke kapolres agar memproses sesuai peraturan perundang-undangan,” ujar Kalapas Kelas IIA Kotabumi, Tomi Elyus, melalui pesan WhatsApp, Kamis malam.

Tomi juga menegaskan Lapas Kelas IIA Kotabumi berkomitmen penuh memberantas peredaran narkoba di dalam lembaga pemasyarakatan. Ia menyebut langkah itu sesuai instruksi Dirjen Pemasyarakatan (Ditjenpas) Kementerian Hukum serta Kakanwil Ditjenpas Lampung.

“Sesuai arahan pimpinan, tidak ada ruang bagi narkoba di Lapas Kelas IIA Kotabumi. Semua bentuk penyelundupan akan kami tindak tegas,” ujarnya.

Dorong Petugas Lapas Tingkatkan Kewaspadaan

Sementara itu, Tomi juga memberikan apresiasi terhadap jajarannya yang sigap dan berintegritas. Ia berharap semangat itu terus terjaga.

“Saya bangga dengan kewaspadaan petugas lapas yang bekerja dengan dedikasi tinggi. Harus terus meningkatkan upaya tersebut untuk menjaga nama baik lapas,” kata Tomi.

Sementara itu, Kepala KPLP Lapas Kelas IIA Kotabumi, Muhamad Daryoko, menegaskan pihaknya terus meningkatkan sistem pengamanan terhadap potensi penyelundupan dari luar.

“Keberhasilan ini menjadi bukti nyata profesionalisme petugas lapas. Kami tidak akan memberi ruang sedikit pun bagi penyelundupan narkoba,” ujarnya.

Menurutnya, setiap petugas wajib menjaga integritas lembaga pemasyarakatan, sekaligus memastikan lingkungan penjara bebas dari barang terlarang yang bisa mengganggu warga binaan.

Lapas Komitmen Perangi Narkoba

Aksi penggagalan penyelundupan oleh petugas lapas menjadi bukti nyata keseriusan Lapas Kelas IIA Kotabumi dalam mendukung program zero narkoba di lingkungan pemasyarakatan. Langkah ini juga selaras dengan arahan Kemenkum yang menegaskan seluruh lapas di Indonesia harus bersih dari peredaran narkotika.

Ke depan, pihak lapas juga akan memperkuat sistem pemeriksaan barang dan pengawasan terhadap tamu maupun petugas eksternal. Hal itu agar dapat melakukan pencegahan lebih dini.

Tags: Ditjenpasganja sintetisKEMENKUMHAMlampung utaraLapas KotabumiNARKOBApemasyarakatan Lampungpemberantasan narkobapenyelundupan sabupetugas lapas
ShareSendShareTweet

Berita Lainnya

Mantan istri

Pembunuhan Mantan Istri, Polisi: Pelaku Kesal Dituding Selingkuh

byDenny ZYand1 others
01/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co) – Beni alias Ayung (32) ditetapkan sebagai tersangka pembunuhan terhadap mantan istrinya, Tri Finalia (31), yang ditemukan...

pelaku pembunuhan

Pelaku Pembunuhan Mantan Istri Ditangkap Bersembunyi di Bawah Ranjang

byDenny ZYand1 others
01/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co) – Penangkapan pelaku pembunuhan Tri Finalia (31) di Komplek Perumahan Kedamaian Asri Mandiri, Tanjungkarang Timur, Bandar Lampung,...

dibunuh mantan suami

Wanita Ditemukan Tewas Bersimbah Darah, Diduga Dibunuh Mantan Suami

byDenny ZYand1 others
01/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co) – Seorang wanita bernama Tri Finalia (31) ditemukan tewas bersimbah darah di rumahnya di Komplek Perumahan Kedamaian...

Berita Terbaru

Pengumpulan Zakat di Lampung Naik 500 Persen, Baznas Apresiasi Komitmen Gubernur Mirza
Humaniora

Pengumpulan Zakat di Lampung Naik 500 Persen, Baznas Apresiasi Komitmen Gubernur Mirza

byMuharram Candra Luginaand1 others
01/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Komitmen kuat Gubernur Lampung Rahmat Mirzani Djausal memperkuat gerakan zakat berhasil mencatatkan capaian luar biasa. Badan Amil...

Read moreDetails
Gerakan Sadar Zakat, Infak, dan Sedekah ASN Integrasikan Nilai Islam dan Keuangan Daerah

Gerakan Sadar Zakat, Infak, dan Sedekah ASN Integrasikan Nilai Islam dan Keuangan Daerah

01/11/2025
Pemprov Lampung dan Baznas Perkuat Tata Kelola Zakat Profesional dan Transparan

Pemprov Lampung dan Baznas Perkuat Tata Kelola Zakat Profesional dan Transparan

01/11/2025
Penyerang Borussia Dortmund Serhou Guirassy1

Borussia Dortmund ke Posisi Kedua Usai Menang Tipis 1-0 atas Augsburg

01/11/2025
Showcase3

Semangat Gotong Royong Kunci Bangun Ekosistem Pembaharu

01/11/2025
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.