• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Kamis, 15/01/2026 04:29
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Olahraga Bola

PSBS Biak Petik Poin Pertama Musim ini Usai Seri dengan Persis Solo 2-2

Jordi Tutuarima menyelamatkan Persis dari kekalahan berkat gol penyama kedudukan pada menit ke-78.

Isnovan DjamaludinAntaranewsbyIsnovan DjamaludinandAntaranews
24/08/25 - 00:06
in Bola, Olahraga
A A
Persis vs PSBS

Pemain Persis Solo, Kaka (kiri), berebut bola dengan pemain PSBS Biak, R. Sroyer, pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Lukas Enembe, Kampung Harapan, Sentani, Jayapura, Papua, Minggu (11/5/2025). Foto: ANTARA FOTO/GUSTI_TANATI

Jakarta (Lampost.co)—PSBS Biak meraih poin pertamanya pada BRI Super League musim 2025/2026 setelah mereka bermain imbang 2-2 dengan tamunya, Persis Solo, di Stadion Maguwoharjo, Yogyakarta, Sabtu (23/8/2025).

Poin penting:

  • PSBS Biak meraih poin pertama pada BRI Super League musim 2025/2026.
  • Pada pekan ketiga, PSBS menahan tamunya, Persis, 2-2.
  • Hasil imbang itu membuat PSBS berada di posisi ke-17 klasemen sementara dengan satu poin.

Hasil imbang itu membuat PSBS berada di posisi ke-17 klasemen sementara Super League dengan satu poin. Sedangkan Persis menghuni posisi kedelapan dengan empat poin.

Pada laga itu, Laskar Sambernyawa memecah kebuntuan melalui gol Sho Yamamoto saat pertandingan baru bergulir sembilan menit. PSBS baru mampu menyamakan kedudukan berkat gol Ruyery Blanco pada menit ke-32.

Baca juga: Malut Setop Kemenangan Beruntun Persija di Super League

Tim Badai Pasifik berbalik memimpin menjadi 2-1 setelah eksekusi penalti Lucas Morais dos Santos berbuah gol pada menit ke-68. Namun, gol Jordy Tutuarima pada menit ke-78 mengamankan satu poin untuk Persis.

Tim tamu Persis langsung menggebrak sejak awal laga. Usaha keras mereka kemudian berbuah hasil pada menit kesembilan, saat Sho Yamamoto sukses memaksimalkan umpan Giovani Numberi untuk menjadi gol pemecah kebuntuan. Skor 1-0 untuk keunggulan Persis.

PSBS berusaha merespons secepatnya. Peluang bagus mereka dapatkan saat sepakan Claudio Lucas mengancam gawang Persis, sebelum bola dapat kiper Muhammad Riyandi tepis.

Usaha tuan rumah baru berbuah gol balasan pada menit ke-33. Dari situasi tendangan sudut, Eduardo Barbossa mengirimkan umpan kepada Ruyery yang menyelesaikannya menjadi gol penyama kedudukan. Skor imbang 1-1 pun bertahan sampai turun minum.

Baca juga: Peter de Roo tegaskan Persis Solo bidik hasil positif kontra PSBS Biak

Babak II

PSBS tampil lebih percaya diri pada awal babak kedua. Upaya mereka untuk terus menekan kemudian berbuah hadiah penalti pada menit ke-68. Penalti terjadi akibat pelanggaran Jordi Tutuarima terhadap Heri Susanto di kotak terlarang. Lucas Morais yang menjadi algojo sukses menjalankan tugas sekaligus mengubah skor menjadi 2-1 untuk keunggulan PSBS.

Namun, Jordi berhasil menebus kesalahannya dengan mengemas gol penyama kedudukan pada menit ke-78. Ia menerima umpan silang Althaf Indie untuk meneruskannya dengan sambaran dan melesakkan bola masuk ke gawang tuan rumah.

Baca juga: Kalahkan Persis Solo 3-0, Persija jaga catatan sempurna

PSBS memiliki satu peluang bagus terakhir pada fase akhir laga. Namun, kiper Riyandi sigap menepis ancaman dari Ilhamudin Armayn dan skor imbang 2-2 bertahan sampai peluit panjang berbunyi.

Susunan pemain:

PSBS Biak: Geraldo Manuel Monteiro, Lucky Octavianto, Sandro Embalo, Pablo Andrade, George Brown, Kevin Alexander Lopez, Eduardo Barbossa, Raja Imam Siregar, Lucas Ferreira, Heri Susanto, Ruyery Blanco
Pelatih: Divaldo Alves

Persis Solo: Muhammad Riyandi, Giovani Numberi, Xandro Schenk, Jose Cleyton, Jordi Tutuarima, Mohamad Sidik Saimima, Arapenta Poerba, Ikhwan Ali Tanamal, Kodai Tanaka, Sho Yamamoto, Gervane Kasteneer
Pelatih: Peter De Roo

Baca juga: Jadwal lengkap Persis Solo di Super League musim 2025/2026

Tags: kedua tim bermain imbang 2-2lanjutan BRI Super League 2025/2026pekan ketigapoin pertama PSBS musim iniPSBS Biak vs Persis SoloSepak bola
ShareSendShareTweet

Berita Lainnya

selebrasi semenyo

City Menang 2-0 atas Newcastle di Leg Pertama Semifinal Carabao Cup

byIsnovan Djamaludinand1 others
15/01/2026

Jakarta (Lampost.co)—Manchester City membuka peluang besar melaju ke final Piala Liga Inggris (Carabao Cup) 2025/2026 setelah meraih kemenangan 2-0 atas...

08OLAHRAGA-FB-15JAN

MU Tunjuk Michael Carrick Jadi Pelatih Sementara

byIsnovan Djamaludinand1 others
15/01/2026

Jakarta (Lampost.co)—Manchester United akhirnya resmi menunjuk Michael Carrick sebagai pelatih tim utama hingga akhir musim 2025/2026. Poin penting: MU menunjuk...

Kejurda Karate Gubernur Cup V

FORKI Lampung Gelar Gubernur Cup, Ajang Seleksi Kejurnas Karate

byIsnovan Djamaludinand1 others
15/01/2026

Bandar Lampung (Lampost.co)—Pengurus Provinsi (Pengprov) Federasi Olahraga Karate-Do Indonesia (FORKI) Provinsi Lampung akan menggelar Kejuaraan Daerah (Kejurda) Gubernur Cup. Kompetisi...

Berita Terbaru

selebrasi semenyo
Bola

City Menang 2-0 atas Newcastle di Leg Pertama Semifinal Carabao Cup

byIsnovan Djamaludinand1 others
15/01/2026

Jakarta (Lampost.co)—Manchester City membuka peluang besar melaju ke final Piala Liga Inggris (Carabao Cup) 2025/2026 setelah meraih kemenangan 2-0 atas...

Read moreDetails
08OLAHRAGA-FB-15JAN

MU Tunjuk Michael Carrick Jadi Pelatih Sementara

15/01/2026
Kejurda Karate Gubernur Cup V

FORKI Lampung Gelar Gubernur Cup, Ajang Seleksi Kejurnas Karate

15/01/2026
Kejaksaan Tinggi (Kejati) Lampung resmi melimpahkan berkas perkara Dendi Ramadhona beserta lima tersangka lain kepada Kejaksaan Negeri (Kejari) Pesawaran, Rabu malam, 14 Januari 2026. Dok

Segera Sidang, Kejati Lampung Limpahkan Dendi Ramadhona kepada Kejari Pesawaran

15/01/2026
Sinergi Pemprov Lampung–BPKP Jadi Kunci Percepat Pembangunan

Sinergi Pemprov Lampung–BPKP Jadi Kunci Percepat Pembangunan

14/01/2026
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
    • LAMPUNG TIMUR
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • VIDEO
    • Breaking News
    • Bedah Tajuk
    • Economic Corner
    • Podcast
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.