• Pedoman Media Siber
  • Redaksi
  • Iklan
  • Tentang Kami
  • E-Paper
Minggu, 02/11/2025 22:46
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS
No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS
No Result
View All Result
Home Advertorial

Wujudkan Sinergi Pendidikan dan Industri, Mahasiswa Fakultas Teknologi Industri ITERA Lakukan Field Trip ke BSPJI Bandar Lampung

Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya memperkuat sinergi antara dunia pendidikan dan industri, sekaligus wujud kerja sama ITERA dengan Kementerian Perindustrian melalui BSPJI.

MustaanbyMustaan
22/08/25 - 09:50
in Advertorial, Pemerintahan, Pendidikan
A A
Wujudkan Sinergi Pendidikan dan Industri, Mahasiswa Fakultas Teknologi Industri ITERA Lakukan Field Trip ke BSPJI Bandar Lampung

BANDAR LAMPUNG – Fakultas Teknologi Industri Program Studi Teknologi Pangan Institut Teknologi Sumatera (ITERA) melaksanakan kunjungan lapangan (field trip) ke Balai Standardisasi dan Pelayanan Jasa Industri (BSPJI) Bandar Lampung, Selasa (19/8/2025).

Kegiatan ini menjadi bagian dari upaya memperkuat sinergi antara dunia pendidikan dan industri. Sekaligus wujud kerja sama ITERA dengan Kementerian Perindustrian melalui BSPJI.

Sinergi Pendidikan dan Dunia Usaha

Dalam kunjungan tersebut, mahasiswa berkesempatan mengenal lebih dekat peran BSPJI Bandar Lampung dalam mendukung pengembangan standar mutu, layanan pengujian, hingga pelayanan jasa industri. Kegiatan ini juga menjadi sarana pembelajaran praktis, di mana teori yang diperoleh di bangku kuliah dapat dikaitkan langsung dengan penerapannya di dunia kerja.

Ketua Tim Standardisasi dan Sertifikasi BSPJI Bandar Lampung, Nanti Musita, mewakili Kepala BSPJI membuka kegiatan sekaligus menyambut rombongan mahasiswa.

“Kolaborasi ini sejalan dengan visi menuju Indonesia Emas 2045, di mana kualitas sumber daya manusia menjadi kunci utama daya saing industri nasional. BSPJI Bandar Lampung siap mendampingi mahasiswa ITERA dalam mengembangkan diri sesuai visi dan misi kami,” ujarnya.

Dukungan Riset dan Inovasi

Perwakilan dosen Prodi Teknologi Pangan ITERA menyampaikan, field trip ini tidak hanya memperluas wawasan mahasiswa. Tetapi juga membuka peluang riset terapan serta kerja sama strategis antara perguruan tinggi dan dunia usaha.

“Mahasiswa dapat melihat langsung bagaimana standar industri dijalankan. Ini menjadi bekal penting agar mereka lebih siap menghadapi tantangan global,” jelasnya.

Mencetak Generasi Unggul

Melalui kegiatan ini, diharapkan lahir generasi muda yang mampu menjadi motor penggerak inovasi dan penguatan industri nasional. Sinergi antara perguruan tinggi dan lembaga pemerintah diyakini mampu mencetak sumber daya manusia unggul, berdaya saing, dan berkelanjutan.

BSPJI Bandar Lampung terus berkomitmen mendukung proses pendidikan vokasi dan akademik melalui berbagai program standardisasi, sertifikasi, serta pelayanan jasa industri. Sementara ITERA menegaskan bahwa kolaborasi dengan dunia industri akan terus diperluas guna memperkuat kompetensi lulusan dan memberi kontribusi nyata bagi pembangunan nasional. (R10)

Tags: belajar aljabarBSPJIfieldtripindustriITERAKunjunganMAHASISWAstandarisasi
ShareSendShareTweet

Berita Lainnya

PLN UP3 Tanjungkarang Dukung Layanan Kesehatan dengan Menambah Daya Listrik RSUD Abdul Moeloek   

PLN UP3 Tanjungkarang Dukung Layanan Kesehatan dengan Menambah Daya Listrik RSUD Abdul Moeloek   

byMuharram Candra Lugina
02/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co) -- PLN UP3 Tanjungkarang mempertegas komitmennya dalam mendukung sektor layanan publik, khususnya kesehatan. Perusahaan listrik negara ini...

PLN NP UP Tarahan Latih Warga Binaan Lapas Kalianda Olah FABA Jadi Paving Block dan Batako

PLN NP UP Tarahan Latih Warga Binaan Lapas Kalianda Olah FABA Jadi Paving Block dan Batako

byMuharram Candra Lugina
31/10/2025

Kalianda (Lampost.co) -- PT PLN Nusantara Power Unit Pembangkitan (UP) Tarahan terus menunjukkan komitmen terhadap pemberdayaan masyarakat dan pengelolaan lingkungan...

Wirausaha Mahasiswa Jadi Kunci Kemandirian Ekonomi

Wirausaha Mahasiswa Jadi Kunci Kemandirian Ekonomi

byMuharram Candra Luginaand1 others
29/10/2025

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Kementerian UMKM mendorong mahasiswa agar tidak menunggu lulus untuk memulai bisnis. Pemerintah mendorong agar tercipta wirausaha...

Berita Terbaru

Makan Bergizi gratis
Humaniora

Kemendagri Dorong SPPG Lampung Selesaikan Sertifikat Laik Higiene Sanitasi

byRicky Marlyand1 others
02/11/2025

Bandar Lampung (Lampost.co) -- Sekretaris Direktorat Jenderal Otonomi Daerah (Ditjen Otda) Kementerian Dalam Negeri, Indra Gunawan, menegaskan bahwa seluruh Satuan...

Read moreDetails
36 Dapur Gizi MBG Siap Dibangun di Daerah 3T di Lampung

36 Dapur Gizi MBG Siap Dibangun di Daerah 3T di Lampung

02/11/2025
Pesepak bola Dewa United Banten Egy Maulana Vikri (tengah) berebut bola

Dewa United ke Perempat Final AFC Usai Kalahkan Shan United

02/11/2025
Akademisi Hukum Tata Negara dan Politik Universitas Tulang Bawang (UTB) Ahadi Fajrin Prasetya. Dok

Ciptakan Rasa Aman dan Nyaman di Rumah Ibadah

02/11/2025
PLN UP3 Tanjungkarang Dukung Layanan Kesehatan dengan Menambah Daya Listrik RSUD Abdul Moeloek   

PLN UP3 Tanjungkarang Dukung Layanan Kesehatan dengan Menambah Daya Listrik RSUD Abdul Moeloek   

02/11/2025
Facebook Instagram Youtube TikTok Twitter

Affiliated with:

Informasi

Alamat 
Jl. Soekarno – Hatta No.108, Hajimena, Lampung Selatan

Email

redaksi@lampost.co

Telpon
(0721) 783693 (hunting), 773888 (redaksi)

Sitemap

Beranda
Tentang Kami
Redaksi
Compro
Iklan
Microsite
Rss
Pedoman Media Siber

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • BERANDA
  • BOLA
  • TEKNOLOGI
  • EKONOMI BISNIS
    • BANK INDONESIA LAMPUNG
    • BANK SYARIAH INDONESIA
    • BANK LAMPUNG
    • OTOMOTIF
  • PENDIDIKAN
    • UNIVERSITAS TEKNOKRAT INDONESIA
    • UNILA
    • UIN LAMPUNG
    • U B L
    • S T I A B
  • KOLOM
    • OPINI
    • REFLEKSI
    • NUANSA
    • TAJUK
    • FORUM GURU
  • LAMPUNG
    • BANDARLAMPUNG
    • PEMKOT BANDARLAMPUNG
    • PEMPROV LAMPUNG
    • TULANG BAWANG BARAT
    • LAMPUNG BARAT
  • IKLAN PENGUMUMAN
  • INDEKS

Copyright © 2024. Lampost.co - Media Group, All Right Reserved.